Topik Bayi Badak

Anak Badak Sumatera (Dicerorhinus Sumatrensis) berjenis kelamin betina dan induknya bernama Ratu di Suaka Rhino Sumatera, Taman Nasional Way Kambas (SRS TNWK), Provinsi Lampung pada Sabtu (30/9/2023). Foto:Biro Humas KLHK

Daerah

Bayi Badak Sumatera Lahir dari Induk Bernama Ratu di TN Way Kambas

Daerah | Minggu, 1 Oktober 2023 - 08:39 WIB

Minggu, 1 Oktober 2023 - 08:39 WIB

INIKEPRI.COM – Satu ekor anak Badak Sumatera (Dicerorhinus Sumatrensis) berjenis kelamin betina kembali lahir dari induk bernama Ratu di Suaka Rhino Sumatera, Taman Nasional…