Kekayaan Cristiano Ronaldo Hanya Seperempat dari Michael Jordan

- Admin

Sabtu, 11 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cristiano Ronaldo dan Michael Jordan. Foto: Instagram

Cristiano Ronaldo dan Michael Jordan. Foto: Instagram

INIKEPRI.COM – Mega bintang Al Nassr Cristiano Ronaldo dikenal sebagai pesepakbola terkaya di planet ini.

Namun siapa sangka, kekayaan CR7 itu tidak ada apa-apanya dibanding dengan legenda NBA Michael Jordan.

Michael Jordan dilaporkan memiliki kekayaan bersih empat kali lipat dibandingkan dengan kapten timnas Portugal tersebut.

Baca Juga :  Duel Legenda Mike Tyson dan Roy Jones Jr, Ini Profilnya

Padahal, bersama klub kaya Arab Saudi itu CR7 mendapatkan bayaran mencapai Rp3 triliun per tahun.

Meski demikian dikutip dari Daily Star, kekayaan Ronaldo masih di bawah Michael Jordan yang sudah pensiun sebagai atlet sejak 2003 silam.

Baca Juga :  Ronaldo Pamitan dengan Rekannya di Juventus

Pemilik enam gelar juara NBA bersama Chicago Bulls itu memiliki gaji sebagai pemain hanya 74 juta poundsterling atau setara dengan Rp1,3 triliun. Akan tetapi setelah pensiun kekayaan bersihnya makin meroket.

Kesepakatan dengan perusahaan kenamaan seperti Nike, Hanes, dan Gatorade yang bernilai 1,5 miliar poundsterling sebelum pajak menjadikan Jordan miliarder dengan kekayaan bersih mencapai 1,5 miliar poundsterling, menurut Forbes.

Baca Juga :  Vin Diesel Unggah Foto Bersama Ronaldo, Isyaratkan Keterlibatan di Fast & Furious 11

Sementara itu Ronaldo dilaporkan memiliki kekayaan bersih hanya 363 juta poundsterling, atau sekitar seperempat dari kekayaan Jordan. (DI)

Berita Terkait

Tekuk Real Madrid 3-2, Barcelona Juara Piala Super Spanyol 2026
Class Meeting MAN 1 Natuna Resmi Dibuka, Futsal Antar Kelas Jadi Pembuka Penuh Semangat
Tim Bola Voli Putri Raih Juara 3, Yunida Putri dan Zuriyatul Hikmah Harumkan MTsN Tanjungpinang
Porseni RA/MA Batam Dibuka Amsakar, Ajang Tumbuhkan Karakter dan Semangat Anak-Anak
RPC Raih Piala Wali Kota Batam 2025, Amsakar: Sportivitas Adalah Kemenangan Sebenarnya
Drama di Timnas! PSSI ‘Pecat’ Patrick Kluivert, Siapa Penggantinya?
Cape Verde Cetak Sejarah! Negara Kecil dengan Populasi Setengah dari Kota Batam Tembus Piala Dunia 2026
Amsakar Buka Kejuaraan Sepak Bola Piala Bergilir 2025: “Kompetisi Adalah Jalan Menuju Prestasi”

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 04:51 WIB

Tekuk Real Madrid 3-2, Barcelona Juara Piala Super Spanyol 2026

Senin, 15 Desember 2025 - 11:01 WIB

Class Meeting MAN 1 Natuna Resmi Dibuka, Futsal Antar Kelas Jadi Pembuka Penuh Semangat

Selasa, 25 November 2025 - 12:41 WIB

Tim Bola Voli Putri Raih Juara 3, Yunida Putri dan Zuriyatul Hikmah Harumkan MTsN Tanjungpinang

Selasa, 4 November 2025 - 10:09 WIB

Porseni RA/MA Batam Dibuka Amsakar, Ajang Tumbuhkan Karakter dan Semangat Anak-Anak

Minggu, 2 November 2025 - 07:52 WIB

RPC Raih Piala Wali Kota Batam 2025, Amsakar: Sportivitas Adalah Kemenangan Sebenarnya

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB