Putra Siregar, Youtuber Asal Batam : Sukses Menggalang Dana 1 M Dalam Sehari Untuk Melawan Corona

- Admin

Rabu, 25 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Wabah Corona yang semakin menyebar, menimbulkan kegelisahan dan kepanikan di masyarakat.

Untuk menanggulangi wabah ini, tidak hanya Pemerintah turun tangan. Beberapa artis dan kalangan youtuber juga ikut andil melakukan penggalangan dana, agar penyebaran virus ini dapat ditangkal.

Salah satunya dilakukan oleh Putra Siregar, salah satu youtober asal Batam, yang mempunyai 1 juta subscriber. Pria yang akrab dipanggil PS ini sejak hari Senin(23/3) menggalang dana melalui kitabisa.com.

Baca Juga :  Total 7.884 Warga Batam Positif COVID-19

Hanya dalam 1 hari, PS sukses mengumpulkan dana lebih dari 1 milyar. Sebuah angka yang cukup fantastis.

Ditemui disela-sela kesibukannya, PS mengungkapkan bahwa dana ini akan disalurkan melalui Komunitas Batam Lawan Corona.

Baca Juga :  Serentak se-Indonesia, LPKA Klas II Batam Gelar Razia di Kamar Penghuni Andikpas

“Semua donasi akan kami gunakan untuk penyediaan masker, hand sanitizer, sarung tangan plastik, dan alat pelindung diri. Kami akan distribusikan kepada Para Petugas Medis, dan mereka yang membutuhkan.” Ungkapnya.

“Kami juga akan memberikan bantuan keseharian kepada pekerja sektor informal, agar mereka dapat berdiam diri sementara di rumah.”

Baca Juga :  Membandingkan Hasil Survei Terakhir Pilkada Kepri

Sebelumnya, Putra Siregar dan Komunitas Batam Lawan Corona telah lebih dulu membagikan Alat Pelindung Diri ke berbagai rumah sakit di Kota Batam.

PStore Peduli Corona

“Apa yang saya lakukan ini adalah bentuk kepedulian bagi Kota Batam. Semoga apa yang kita lakukan dapat bermanfaat guna menekan penyebaran Virus Corona”tutup Putra Siregar.

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru