Akhir Juli 284.223 Paket Sembako Akan Disalurkan Pemko Batam dan BP Batam

- Admin

Kamis, 23 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Pemerintah Kota (Pemko) Batam dengan Badan Pengusahaan (BP) Batam menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) perihal pendistribusian sembako bagi masyarakat terdampak Covid-19 di Kantor Wali Kota Batam, Rabu (22/7).

Distribusi sembako yang dimaksud yakni bantuan sembako tahap ke empat dari pemerintah untuk masyarakat. Untuk tahap ini merupakan bantuan dari BP Batam. Kolaborasi Pemko Batam dan BP Batam ini dimaksudkan agar penyaluran dapat berjalan lancar dan tepat sasaran, hal ini sejalan dengan arahan Wali Kota Batam yang juga Kepala BP Batam Muhammad Rudi.

Baca Juga :  Konjen Tiongkok Salurkan Bantuan Sembako ke Batam

Deputi 1 Bidang Administrasi dan Keuangan BP Batam Wahjoe Triwidijo Kuncoro mengatakan, bantuan tersebut akan disalurkan akhir Juli hingga Agustus mendatang, dengan total 284.223 paket sembako.

Baca Juga :  Rudi Putar Haluan Dukung Amsakar-Li Claudia, Siasat Dapatkan 'Dukungan' Pusat?

“Pendistribusian kami rencanakan akhir Juli empat kecamatan sedangkan delapan kecamatan lainnya pada Agustus,” ucap dia.

Ia mengungkapkan kolaborasi dengan Pemko Batam dipandang perlu mengingat Pemko Batam memiliki sumber daya hingga ke RTRW yang notabenenya berkaitan langsung dengan masyarakat.

Baca Juga :  Li Claudia Salurkan Bantuan dan Sumbangan Pembangunan di Rempang Eco City
Pemko Batam – BP Batam menandatangani MoU perihal pendistribusian sembako

“Sehingga kami harap proses distribusi berjalan dengan lancar, juga sesuai dengan tata kelola dan peraturan perundangan yang berlaku,” harap dia.

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Batam Jefridin Hamid menyebutkan bantuan sosial bagi masyarakat terdampak Covid-19 merupakan salah satu amanat Presiden Joko Widodo, selain bidang kesehatan juga pemulihan ekonomi.

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB