Nikita Mirzani: Rizieq Itu Bukan Imam Besar Umat Islam Indonesia

- Admin

Selasa, 15 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Instagram/nikitamirzanimawardi_17)

(Instagram/nikitamirzanimawardi_17)

INIKEPRI.COM – Nikita Mirzani kembali meluapkan kekesalannya terhadap FPI. Kali ini, Nikita Mirzani menyebut bahwa Rizieq Shihab itu bukanlah imam besar umat Islam di Indonesia.

Kekesalan itu dituangkan melalui unggahan di Instagram Story miliknya. Dalam tulisan tersebut, Nikita mengatakan kesal dengan beredarnya tulisan yang menyebut bahwa Rizieq Shihab adalah imam besar umat Islam.

Nikita Mirzani menilai bahwa Habib Rizieq hanya imam besar bagi ormas FPI, bukan imam besar untuk umat Islam di Indonesia.

Baca Juga :  Nikita Mengaku Stres Saat 'Kebelet', Tapi Tak Ada Lawan

“FPI baca story gue please ya. Gue kasih tahu, Rizik itu bukan imam besar umat Islam yang ada di Indonesia. Rizik itu imam besar kelompok FPI. Please deh enggak usah ngomong-ngomong imam besar umat Islam,” tulis Nikita dikutip dari Hops.id pada Selasa 15 Desember 2020.

Nikita Mirzani juga menyebut bahwa meski beragama Islam, tapi ia tak merasa bahwa Rizieq Shihab adalah imam baginya.

Instagram Story Nikita Mirzani soal Habib Rizieq imam besar umat Islam. (Instagram)

“Agama gue Islam. Dia bukan imam gue. Iisssssssss kezeeel deh gue nonton berita..,” tandas Nikita Mirzani.

Baca Juga :  Maria Vania Pakai Daster, Netizen: yang Menonjol Bikin Susah Fokus

Nikita Mirzani Setuju Bubarkan FPI

Lebih lanjut, dalam sebuah unggahan di IG TV akun Instagram miliknya, Nikita Mirzani juga terlihat setuju apabila organisasi masyarakat FPI dibubarkan.

Pendapat tersebut disampaikan Nikita lewat unggahan sebuah video dari Jaringan Moderat Indonesia (JMI) yang menyampaikan alasan mengapa FPI layak dibubarkan.

“Setuju. Bubar grak,” tulis Nikita di kolom keterangan.

IG TV yang dibagikan Nikmir soal bubarkan FPI. (Instagram)

Dalam video itu, JMI menjabarkan alasan mengapa FPI layak dibubarkan. Menurut JMI, ormas Islam itu kerap meresahkan dan menebar ketakutan.

Baca Juga :  Ngaku Maniak, Nikita Mirzani Pernah 8 Kali Hubungan Intim dalam Semalam

“Sudah terlalu lama kita dibuat resah dengan tingkah laku FPI. Aksi kekerasan, intimidasi, persekusi, menebarkan ketakutan sudah menjadi makanan sehari-hari FPI,” kata penggalan narasi di video yang dibagikan Nikita itu 

Bukan cuma itu, JMI menilai FPI selama ini merasa lebih tinggi derajat dari manusia lain di negeri ini, sehingga berhak mencaci dan memaki. JMI menilai bahwa saat ini adalah waktu yang tepat untuk membubarkan FPI. (RWH/Hops)

Berita Terkait

Davina Karamoy Tanggapi Rumor Hubungan Spesial dengan Mantan Menpora Dito Ariotedjo
Ammar Zoni Dipindah ke Nusakambangan Usai Edarkan Narkoba dari Dalam Rutan
Perhiasan Maia Estianty di Siraman Al Ghazali Bikin Syifa Hadju Shock: “Kayak Bawa Rumah di Leher!”
MrBeast Jadi Triliuner Sebelum Umur 30, Tanpa Warisan Seperak Pun!
Deddy Corbuzier Bukan Kaleng-Kaleng! LHKPN Tunjukkan Kekayaannya Nyaris Sentuh Rp1 Triliun
Mengenang 40 Hari Kepergian Vocalis Sore Band Ade Paloh
Ini Resolusi Ariel Noah di Tahun 2024
Coldplay Sukses Gebrak Jakarta: Penonton Terbaik yang Pernah Ada

Berita Terkait

Minggu, 14 Desember 2025 - 11:30 WIB

Davina Karamoy Tanggapi Rumor Hubungan Spesial dengan Mantan Menpora Dito Ariotedjo

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Ammar Zoni Dipindah ke Nusakambangan Usai Edarkan Narkoba dari Dalam Rutan

Rabu, 18 Juni 2025 - 06:12 WIB

Perhiasan Maia Estianty di Siraman Al Ghazali Bikin Syifa Hadju Shock: “Kayak Bawa Rumah di Leher!”

Selasa, 10 Juni 2025 - 11:35 WIB

MrBeast Jadi Triliuner Sebelum Umur 30, Tanpa Warisan Seperak Pun!

Senin, 9 Juni 2025 - 11:13 WIB

Deddy Corbuzier Bukan Kaleng-Kaleng! LHKPN Tunjukkan Kekayaannya Nyaris Sentuh Rp1 Triliun

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB