Tips Makan Sahur agar Kuat Puasa

- Admin

Senin, 12 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(ist)

(ist)

1. Konsumsi Karbohidrat Kompleks

Menu sahur sehat harus terdiri dari karbohidrat kompleks. Karbohidrat kompleks membutuhkan waktu yang lama untuk dicerna, sehingga tubuh akan mendapatkan energi untuk waktu yang lama dan anda tidak akan mudah lapar. Contoh karbohidrat kompleks adalah nasi merah, roti gandum, dan oat. 

Baca Juga :  Sepatu High Heels dari Berbagai Brand Ternama Berkualitas

Lain halnya apabila anda makan karbohidrat sederhana, seperti nasi putih, roti tawar putih, atau gula pasir. Karena semua karbohidrat sederhana ini mudah dicerna, kadar gula darah akan cepat naik dan anda akan mudah lapar kembali. Makanan-makanan seperti ini juga sebaiknya dihindari oleh diabetesi.

Baca Juga :  Mempersiapkan Puasa Ramadan Hari Pertama Agar Lancar Maksimal

2. Masukkan Sayur dan Buah ke Dalam Menu

Selain karbohidrat kompleks, saat sahur juga disarankan untuk mengonsumsi sayur dan buah-buahan. Karena banyak mengandung serat, konsumsi buah dan sayur dapat membantu mempertahankan rasa kenyang dan mencegah terjadinya konstipasi. 

Baca Juga :  Ini Keutamaan Puasa Tasua 9 Muharram

Selain itu, mereka juga mengandung banyak vitamin dan mineral yang baik untuk kesehatan tubuh. Sebaiknya Anda mengonsumsi sayur dan buah dalam bentuk utuh atau tidak dalam bentuk jus, karena bila diminum dalam bentuk jus, akan mengurangi nutrisi yang terkandung di dalamnya.

Berita Terkait

Ingin Bakar Lemak? Jalan Kaki Ternyata Bisa Lebih Unggul dari Lari
Viral di Media Sosial, Ini Filosofi di Balik Kutukan Platypus
Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2
Relate Banget! Ini Tanda-Tanda Halus Anda Mulai Menua
Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak
Inilah 4 Hormon Bahagia di Otak dan Cara Sederhana Memicunya
WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara
Merasa Kehilangan Semangat? Coba 7 Langkah Ini untuk Pulih
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:47 WIB

Ingin Bakar Lemak? Jalan Kaki Ternyata Bisa Lebih Unggul dari Lari

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:32 WIB

Viral di Media Sosial, Ini Filosofi di Balik Kutukan Platypus

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:26 WIB

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Senin, 12 Januari 2026 - 08:03 WIB

Relate Banget! Ini Tanda-Tanda Halus Anda Mulai Menua

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak

Berita Terbaru