13 Rumah Diterjang Angin Kencang, Personel Polsek Bengkong Bantu Evakuasi

- Admin

Minggu, 18 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(ist)

(ist)

INIKEPRI.COM – Bencana angin puting beliung yang melanda di wilayah Kecamatan Bengkong, Batam, pada Sabtu (17/4/2021) siang, membuat 13 bangunan rumah warga mengalami kerusakan di bagian atap gedung. Jajaran personel Kepolisian Sektor (Polsek) Bengkong pun turun untuk membantu.

Bangunan warga tersebut berada di RT 02/RW 12 Bengkong Kartini. Para personel ini bahu membahu bersama warga memperbaiki atap rumah yang jebol karena diterbangkan angin.

Baca Juga :  Ini Cara Membuat Akun SSCASN Untuk Daftar CPNS 2021

“Ini bentuk sinergitas, di mana ada saudara-saudara kami yang tertimpa musibah, wajib kami membantu sebagai aparat kepolisian,” kata Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Bengkong, AKP Bob Ferizal, Sabtu (17/4/2021).

Baca Juga :  Amankan Jumat Agung dan Paskah, Polsek Bengkong Jaga Ketat Sejumlah Gereja

Dikatakan AKP Bob, pihaknya merasa terpanggil untuk membantu melakukan pembersihan puing-puing yang berserakan.

“Ini juga merupakan komitmen kami untuk membantu warga yang terkena bencana puting beliung. Ini juga wujud tanggung jawab Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bahwa bertugas sebagai melindungi, mengayomi, melayani masyarakat, sehingga kami (Polsek Bengkong) turun untuk bersama-sama membantu,” ujarnya.

Baca Juga :  Polsek Bengkong Reka Ulang Penikaman di Bengkong Telaga Indah

Ia menyebut tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Hanya kerusakan materil bangunan yang dialami warga sekitar.

Wakapolsek Bengkong, Iptu Buhedi Sinaga, menunjukkan salah satu rumah warga yang mengalami kerusakan dari bencana angin puting beliung yang melanda di wilayah Kecamatan Bengkong, Batam, pada Sabtu (17/4/2021) siang. (ist)

“Alhamdulillah sudah aman. Personel sudah kembali ke Markas Kepolisian Sektor (Mapolsek), dan besok rencananya akan dilakukan gotong-royong pembersihan,” ujarnya mengakhiri. (IS)

Berita Terkait

Amsakar: Batik Batam Harus Jadi Ikon dan Sumber Ekonomi Baru
Batik Batam Berkilau di BBFW 2025, dari Tangan Perajin ke Panggung Dunia
“Jangan Karena Satu Bermasalah, Semua Dicap Gagal” – Pesan Tegas Amsakar ke Petugas SPPG
Amsakar dan Baznas Salurkan 1.100 Paket Sembako, Canangkan Program “Satu Pulau Satu Sarjana”
Kepala BP Batam Ambil Langkah Cepat Penataan Chassis Kontainer di Jalan Yos Sudarso
Rumah Pompa & Penataan Jalan, Strategi Amsakar Wujudkan Batam Nyaman
Kantor Baru BPBD dan Brida Diresmikan, Amsakar: Suasana Nyaman Lahirkan Inovasi
Pertemuan Wali Kota Batam dan Rektor IPDN, Dorong Sinergi hingga Memaksimalkan Pariwisata

Berita Terkait

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:17 WIB

Amsakar: Batik Batam Harus Jadi Ikon dan Sumber Ekonomi Baru

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 23:30 WIB

Batik Batam Berkilau di BBFW 2025, dari Tangan Perajin ke Panggung Dunia

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 16:46 WIB

“Jangan Karena Satu Bermasalah, Semua Dicap Gagal” – Pesan Tegas Amsakar ke Petugas SPPG

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:10 WIB

Kepala BP Batam Ambil Langkah Cepat Penataan Chassis Kontainer di Jalan Yos Sudarso

Jumat, 3 Oktober 2025 - 19:10 WIB

Rumah Pompa & Penataan Jalan, Strategi Amsakar Wujudkan Batam Nyaman

Berita Terbaru