Amerika Serikat akan Bangun Infrastruktur Serta Kembangkan Pendidikan di Natuna

- Admin

Sabtu, 2 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Duta besar Amerika untuk Indonesia Sung Yong Kim terkesima dengan keindahan alam Natuna. Foto: Alfie/SINDOnews

Duta besar Amerika untuk Indonesia Sung Yong Kim terkesima dengan keindahan alam Natuna. Foto: Alfie/SINDOnews

INIKEPRI.COM – Amerika Serikat (AS) akan fokus terhadap kerjasama pembangunan infrastruktur dan pendidikan di Provinsi Kepulauan Riau, termasuk Kabupaten Natuna.

Nantinya, Amerika Serikat akan segera mendatangkan tim ahli untuk meneliti seluruh kebutuhan dari pembangunan tersebut.

Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia, Sung Yong Kim mengaku, terpukau dengan keindahan Natuna saat tiba siang tadi. Dirinya tertarik bekerjasama dengan pemerintah Indonesia di sektor pariwisata.

Baca Juga :  Jelang FGD Bersama Komisi II DPR RI, Cen Sui Lan Dukung Penuh Pemekaran Provinsi Natuna-Anambas

“Baru pertama kali saya ke Natuna. Saya sangat takjub dengan keindahan Natuna. Nanti saya akan ke sini lagi untuk berlibur,” ujar Sung Yong Kim, saat berkunjung ke Natuna, dilansir dari SINDONEWS Rabu (30/3/2022).

Baca Juga :  Di Paripurna LKPJ Bupati Natuna 2024, Cen Sui Lan Minta Dukungan Seluruh Pihak untuk Wujudkan 'Natuna Maju'

Namun, keindahan Natuna harus didukung dengan infrastruktur yang baik. Amerika Serikat ingin menjadi mitra dalam pembangunan infrastruktur di Natuna.

Nantinya akan ada tim ahli dari Millennium Challenge Corporation (MCC) yang akan berkunjung ke Provinsi Kepulauan Riau, untuk meneliti kebutuhan infrastruktur di daerah tersebut.

Baca Juga :  Geser Amerika Serikat, China Jadi Negara Paling Kaya di Dunia

MCC melakukan assesment atau penilaian agar Amerika Serikat bisa mendukung upaya pembangunan. “Setelah kunjungan tim itu, kita bisa dapat gambaran secara konkrit untuk mendukung pembangunan infrastuktur di sini,” kata Sung Yong Kim. (RBP/SINDONEWS)

Berita Terkait

Raja Mustakim Dorong Literasi Sejarah Masjid Agung Natuna Lewat Kuis Edukasi KPDN
Bupati Cen Sui Lan Lantik dan Kukuhkan 17 PNS di Lingkungan Pemkab Natuna
DPA 2026 Diserahkan, Bupati Natuna Ingatkan OPD Soal Efisiensi Anggaran
Malam Pergantian Tahun, Cen Sui Lan Hadir di Tengah Keramaian Pantai Piwang Natuna
MAN 1 Natuna Borong Prestasi di Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag RI
Cen Sui Lan Bangga, Putra Natuna Sumbang Medali untuk Kepri di Kejurnas Takraw
KUA Bunguran Tengah Berhasil Cegah Nikah Dini dan Nikah Siri Sepanjang 2025
Amsakar Ajak Jemaat Jaga Harmoni dan Toleransi dalam Perayaan Natal Oikumene 2025

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 16:31 WIB

Raja Mustakim Dorong Literasi Sejarah Masjid Agung Natuna Lewat Kuis Edukasi KPDN

Jumat, 9 Januari 2026 - 11:13 WIB

Bupati Cen Sui Lan Lantik dan Kukuhkan 17 PNS di Lingkungan Pemkab Natuna

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:53 WIB

DPA 2026 Diserahkan, Bupati Natuna Ingatkan OPD Soal Efisiensi Anggaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 15:01 WIB

Malam Pergantian Tahun, Cen Sui Lan Hadir di Tengah Keramaian Pantai Piwang Natuna

Kamis, 1 Januari 2026 - 09:27 WIB

MAN 1 Natuna Borong Prestasi di Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag RI

Berita Terbaru