Ini Cara Mengatasi Layar HP Mendadak Jadi Warna Hijau

- Admin

Selasa, 6 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: KOMPAS

Ilustrasi. Foto: KOMPAS

Saat masalah tersebut terjadi, layar HP jadi tidak bisa menampilkan konten secara jelas.

Lantas, kenapa layar HP jadi warna hijau?

Secara umum terdapat dua penyebab layar HP berubah warna jadi hijau, yaitu dari segi masalah sistem software dan hardware.

Baca Juga :  Cegah Kejahatan Siber, Masyarakat Agar Hati-Hati Unggah Foto di Medsos

Untuk lebih lengkapnya, berikut adalah dua penyebab layar HP berubah warna jadi hijau dan cara mengatasi masalah tersebut.

Sebab Layar HP Berubah Warna Jadi Hijau dan Cara Mengatasinya

Baca Juga :  Xiaomi 13T Pakai Kamera Leica Setara Kamera Profesional, Ini Spek dan Harga Resmi di Indonesia

Masalah Software
Setelah melakukan pembaruan versi sistem operasi atau memulihkan perangkat (restore), layar pada beberapa HP Android kadang bisa berubah warna jadi hijau. Dikutip dari Techinpages, gangguan ini tidak terjadi di semua HP Android.

Baca Juga :  Ini Lho 5 Perbedaan iPhone 14 VS iPhone 15

Layar HP hijau akibat masalah software lebih sering dijumpai pada HP Android Samsung. Bila tiba-tiba mengalami gangguan serupa, cobalah untuk mematikan daya HP secara paksa dengan menekan tombol Power selama beberapa sekitar sepuluh detik.

Berita Terkait

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2
Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak
WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara
Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium
Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide
Rumor iPhone Air 2 Menguat: Kamera Belakang Ganda dan Harga Lebih Terjangkau
4 Trik Jitu Lihat Status WhatsApp Tanpa Ketahuan
Platform X Bayar Denda Hampir Rp80 Juta atas Keterlambatan Moderasi Konten Pornografi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:26 WIB

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak

Jumat, 9 Januari 2026 - 09:58 WIB

WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:28 WIB

Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium

Selasa, 23 Desember 2025 - 08:21 WIB

Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide

Berita Terbaru