Ini Cara Mengatasi Layar HP Mendadak Jadi Warna Hijau

- Admin

Selasa, 6 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: KOMPAS

Ilustrasi. Foto: KOMPAS

Setelah HP mati, nyalakan kembali dan lihat apakah masih layar masih diselimuti dengan warna hijau atau sudah bersih. Bila layar HP hijau masih terjadi, silakan mengulangi lagi proses mematikan daya HP secara paksa dan menyalakannya kembali.

Baca Juga :  Penasaran Gaji YouTuber dengan 5.000 Subscribers? Segini Jawabnya

Masalah Hardware
Seandainya gangguan layar HP hijau tetap muncul meski telah melakukan cara di atas, maka kemungkinan besar telah terjadi kerusakan atau masalah pada segi hardware.
Penyebab layar HP berubah warna jadi hijau dapat ditimbulkan karena masalah hardware.

Baca Juga :  Ingin Coba 5G? Ini 4 Ponsel Murah di Bawah Rp3 Juta

Layar HP hijau salah satunya mengindikasikan bahwa konektor layar tidak terpasang dengan baik di papan mesin utama perangkat (motherboard atau mainboard). Bila konektor tersebut longgar, tampilan layar HP sangat mungkin terganggu.

Baca Juga :  WhatsApp Luncurkan Fitur Hilangkan Pesan Secara Otomatis, Mantap!

Kemudian, bisa juga mengindikasikan terjadi kerusakan pada komponen layar itu sendiri dan motherboard. Bila terjadi masalah hardware, satu-satunya cara mengatasi layar HP yang berubah warna jadi hijau adalah dengan membawanya ke teknisi atau tukang servis.

Berita Terkait

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2
Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak
WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara
Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium
Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide
Rumor iPhone Air 2 Menguat: Kamera Belakang Ganda dan Harga Lebih Terjangkau
4 Trik Jitu Lihat Status WhatsApp Tanpa Ketahuan
Platform X Bayar Denda Hampir Rp80 Juta atas Keterlambatan Moderasi Konten Pornografi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:26 WIB

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak

Jumat, 9 Januari 2026 - 09:58 WIB

WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:28 WIB

Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium

Selasa, 23 Desember 2025 - 08:21 WIB

Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide

Berita Terbaru