Wow! Kamera Xiaomi 13S Ultra Bikin Shock

- Admin

Rabu, 11 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Xiaomi akan meluncurkan HP flagship yang merupakan varian dari seri Xiaomi 13 dalam waktu dekat ini. Foto: Xiaomi

Xiaomi akan meluncurkan HP flagship yang merupakan varian dari seri Xiaomi 13 dalam waktu dekat ini. Foto: Xiaomi

INIKEPRI.COM – Xiaomi akan meluncurkan HP flagship yang merupakan varian dari seri Xiaomi 13 dalam waktu dekat ini.

Hal ini telah diungkap langsung oleh orang dalam ke 91Mobiles.

HP yang disebut-sebut di beri nama “Xiaomi 13S Ultra” tersebut bakal berkolaborasi dengan pabrikan kamera legendaris, Leica.

Menurut bocoran, HP ini akan diluncurkan pada gelaran Mobile Word Congress (MWC), Februari mendatang.

Baca Juga :  Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide

Sama seperti Xiaomi 13, Xiaomi 13S Ultra bakal menyematkan kamera Leica. Selain itu, HP ini akan punya sensor 1 inci seperti yang ditemukan pada varian Xiaomi 13 Pro.

Yang baru, Xiaomi 13S Ultra bakal punya kamera periskop. Menurut orang dalam, performa kamera itu bakal bikin orang-orang terkejut alias shock.

Baca Juga :  Inilah Smartphone dengan Radiasi Tinggi

Diketahui, varian Ultra memang biasanya dibuat untuk memperkenalkan model HP dengan performa kamera mumpuni. HP yang masih menjadi rumor ini bakal pakai empat kamera (quad-camera) yang semuanya memiliki sensor berkualitas 50MP.

Baca Juga :  Kominfo Putus Akses Judi Slot High Domino Island di GooglePlay dan AppStore

Hadir sebagai penerus Xiaomi 12S, Xiaomi 13S Ultra naga-naganya bakal tetap pakai layar beresolusi QHD+. Chipset-nya ditenagai Snapdragon 8 Gen 2.

Selain beberapa informasi di atas, belum diketahui spesifikasi lainnya dari HP premium ini. Kita tunggu saja update-nya pada gelaran MWC yang digelar pada 27 hingga 2 Maret mendatang. (DI/CNBCINDONESIA)

Berita Terkait

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2
Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak
WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara
Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium
Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide
Rumor iPhone Air 2 Menguat: Kamera Belakang Ganda dan Harga Lebih Terjangkau
4 Trik Jitu Lihat Status WhatsApp Tanpa Ketahuan
Platform X Bayar Denda Hampir Rp80 Juta atas Keterlambatan Moderasi Konten Pornografi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:26 WIB

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak

Jumat, 9 Januari 2026 - 09:58 WIB

WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:28 WIB

Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium

Selasa, 23 Desember 2025 - 08:21 WIB

Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB