Gubernur Kepri Terima Kunjungan Ketua Pengadilan Tinggi dan Kapolresta Tanjungpinang

- Admin

Selasa, 21 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kunjungan silaturahmi dari Ketua Pengadilan Tinggi Kepulauan Riau yang baru, H. Ahmad Shalihin,dan Kapolresta Tanjungpinang yang baru, Kombes Pol. Hamam Wahyudi, di Gedung Daerah, Tanjungpinang. Foto: Diskominfo Kepri

Kunjungan silaturahmi dari Ketua Pengadilan Tinggi Kepulauan Riau yang baru, H. Ahmad Shalihin,dan Kapolresta Tanjungpinang yang baru, Kombes Pol. Hamam Wahyudi, di Gedung Daerah, Tanjungpinang. Foto: Diskominfo Kepri

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau, H. Ansar Ahmad, menerima kunjungan silaturahmi dari Ketua Pengadilan Tinggi Kepulauan Riau yang baru, H. Ahmad Shalihin, beserta rombongan, dan Kapolresta Tanjungpinang yang baru, Kombes Pol. Hamam Wahyudi, di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Senin (20/2/2025).

Kunjungan ini dilakukan dalam rangka memperkenalkan diri sebagai pejabat baru di Kepulauan Riau sekaligus membangun hubungan sinergis antara instansi pemerintahan dan penegak hukum. Gubernur Ansar Ahmad menyambut baik kehadiran kedua pejabat baru tersebut dan menyampaikan harapannya agar sinergitas antarinstansi semakin solid untuk mendukung pembangunan daerah.

Baca Juga :  Kisah Pilu Nenek Renta Sakit, Hidup Bersama Cucunya yang Lumpuh di Belakang Padang

“Kami menyambut baik kunjungan Ketua Pengadilan Tinggi dan Kapolresta Tanjungpinang. Sinergi antara pemerintah daerah, aparat penegak hukum, dan lembaga peradilan merupakan kunci penting untuk mewujudkan Kepulauan Riau yang aman, maju, dan berdaya saing,” ujar Ansar Ahmad.

Baca Juga :  Sekdaprov Apresiasi Dedikasi dan Kontribusi Mantan Kepala Perwakilan BI Kepri dalam Temu Pamit

Dalam pertemuan tersebut, Gubernur Ansar juga mengajak seluruh pihak untuk terus memperkuat kerja sama dalam menjaga stabilitas keamanan, mempercepat pembangunan infrastruktur, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Kepulauan Riau.

Ketua Pengadilan Tinggi Kepulauan Riau, H. Ahmad Shalihin, menyatakan komitmennya untuk mendukung penegakan hukum yang adil dan transparan di wilayah ini. Sementara itu, Kapolresta Tanjungpinang, Kombespol Hamam Wahyudi, berkomitmen untuk memastikan keamanan dan ketertiban tetap terjaga di Tanjungpinang dan sekitarnya.

Baca Juga :  LBP Apresiasi Kinerja Ansar Ahmad Tangani Pekerja Migran Indonesia

Pertemuan ini diakhiri dengan diskusi ringan dan harapan untuk terus mempererat komunikasi serta kerja sama antara lembaga pemerintah dan aparat penegak hukum di Kepulauan Riau.

Penulis : DI

Editor : IZ

Berita Terkait

Amsakar-Li Claudia Bawa Semangat Baru untuk Pemko Batam Lebih Solid & Terarah
KPU Batam Tetapkan Amsakar-Li Claudia sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih
Ekonomi Kepulauan Riau Triwulan IV-2024 Tumbuh 6,94%, Peringkat 3 Nasional Q to Q
Siapkan Lahan Pembangunan Bakal Gedung, Kankemenag Anambas Adakan Goro Pembersihan Lahan
Polsek Daik Coffe Morning Bersama Insan Pers Kabupaten Lingga
RSUD Tanjungpinang Musnahkan Obat Kadaluarsa Sesuai Prosedur
Dinilai Tidak Jelas, Permohonan PHPU Kota Batam Tidak Dapat Diterima
Personel Polsek Senayang Amankan Perayaan Imlek 2576 Kongzili di Klenteng Cetya Satya Kalama

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:05 WIB

Amsakar-Li Claudia Bawa Semangat Baru untuk Pemko Batam Lebih Solid & Terarah

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:04 WIB

KPU Batam Tetapkan Amsakar-Li Claudia sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:00 WIB

Ekonomi Kepulauan Riau Triwulan IV-2024 Tumbuh 6,94%, Peringkat 3 Nasional Q to Q

Kamis, 6 Februari 2025 - 07:59 WIB

Siapkan Lahan Pembangunan Bakal Gedung, Kankemenag Anambas Adakan Goro Pembersihan Lahan

Kamis, 6 Februari 2025 - 07:58 WIB

Polsek Daik Coffe Morning Bersama Insan Pers Kabupaten Lingga

Berita Terbaru