Dapur Umum Polresta Barelang Dalam Rangakaian HUT Bhayangkara

- Admin

Senin, 29 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Memperingati Hari Bhayangkara Ke-74 serta Ops Aman Nusa II mendukung New Normal Polresta Barelang Gelar Dapur Umum Hari ini Senin, Tanggal 29 Juni 2020 sekitar Pukul 12.00 Wib Bertempat di Halaman Mako Polresta Barelang.

Kabag Sumda Polresta Barelang Kompol Sarbini, SH , mengatakan Kegiatan Ops Aman Nusa II Dalam Rangka Mendukung New Normal Dan Hut Bhayangkara Ke -74 Jajaran Polresta Barelang membantu masyarakat khususnya yang berada di Kota Batam , dengan memberikan bantuan kepada warga masyarakat dalam bentuk nasi kotak siap santap sebanyak 200 kotak .

Baca Juga :  30 Permohonan PKKPR Disetujui FPRD Kota Batam, 15 Ditunda dan 12 Ditolak

Sasaran utama Pembagian nasi kotak tersebut kepada juru parkir, pengangkut sampah, pengendara ojek online, serta masyarakat yang layak untuk diberi nasi bungkus tersebut. Dalam situasi seperti saat ini terlebih di masa pandemi wabah covid-19 setidaknya kami Polresta Barelang dapat berbagi rejeki untuk mengurangi beban yang di alami masyarakat dan juga merupakan salah satu bentuk kepedulian Kepolisian kepada masyarakat.

Baca Juga :  Paslon Wako Nomor Urut Satu Gelar Senam Bersama, Polsek Sekupang Lakukan ini

“Adapun proses memasak sampai dengan pembungkusan melibatkan seluruh personil polresta barelang yang dibantu oleh Ibu – ibu Bhayangkari Polresta Barelang,” ungkap Kabag Sumda yang di sampaikan melalui Kasubbag Humas Polresta Barelang Akp Betty Novia.

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB