Walikota Batam Salat Ied di Dataran Engku Putri, Ibadah Berlangsung Khidmat Meski Ditengah Pandemi Corona

- Admin

Jumat, 31 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Meski masih ditengah pandemi covid-19, namun tidak menyurutkan langkah warga kota Batam untuk melaksanakan salat Ied di Dataran Engku Putri, Jum’at (31/7). Sejak dari pukul 06:00 WIB, warga yang berasal dari segala penjuru ini, mulai memadati lapangan ikonik di Batam ini.

Baca Juga :  Batam Raih Penghargaan Kota Layak Anak Kategori Nindya 2025, Li Claudia Persembahkan untuk Anak-Anak Batam

Jamaah yang hadir tampak patuh menggunakan masker dan mematuhi protokol kesehatan. Walikota Batam, H. Muhammad Rudi, juga tampak hadir ditengah-tengah jamaah.

Baca Juga :  Sambut Ramadan, Amsakar Achmad : Mari Bersihkan Hati

Selepas pelaksanaan salat, Rudi menjelaskan di Kota Batam, ada beberapa tempat yang menyelenggarakan salat Ied berjamaah, salah satunya di Engku Putri.

“Saya juga telah menginstruksikan, kali ini tanpa ada kata sambutan dari saya. Juga, mesti di persingkat waktunya, karena dampak dari Corona ini masih ada,” terang Rudi.

Baca Juga :  Pasien Positif Bertambah, Pasar Semakin Ramai. Cluster Baru Tercipta? (Bagian 2)

Meski dilakukan dengan jarak yang terpisah antar jamaah, pelaksanaan salat Ied ini tetap berlangsung dengan khidmat.

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB