Meriahkan HUT RI ke-75, Givo Studio Gelar Senam Dua Hari Berturut-Turut

- Admin

Minggu, 23 Agustus 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Komunitas senam salsation dance fitness yang tergabung dalam sanggar ternama di kota batam GIVO Studio menggelar berbagai macam program dance fitness untuk masyarakat Kota Batam di Atrium Barat mega Mall dari hari Sabtu hingga Minggu (22-23/8).

Kegiatan yang digelar dua hari berturut-turut ini dilakukan dalam menyambut dan memeriahkan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 75 tahun, hal itu dijelaskan oleh Rina Siagian selaku manager GIVO Studio yang didampingi oleh Salsation Elite trainer (SEI) Betty Givo sekaligus owner GIVO Studio.

Baca Juga :  Rayakan Idul Fitri di Pulau Terong, Gubernur Ansar Jadi Khatib dan Menyentuh Jamaah Melalui Khutbahnya

Rina Siagian melanjutkan kegiatan ini juga bertujuan memperkenalkan beberapa program senam yang mereka buka di studionya seperti Salsation, Zumba, Body Shapping, Line Dance dan Strong By Zumba.

Baca Juga :  Pasar Tos 3000 Segera Ditata Ulang!

“Kita ingin memasyarakatkan olahraga juga mengolahragakan masyarakat Kota Batam,” katanya.

Meski masih dibayangi oleh wabah corona, para peserta senam yang diwajibkan mematuhi protokol kesehatan tampak antusias mengikuti senam secara maraton ini.

Baca Juga :  Kapasitas RSKI Galang Hampir Penuh

“Kita berharap dengan senam ini, imun tubuh meningkat dan kuat agar terbebas dari Covid-19,” sambungnya.

Rina juga menerangkan, bagi masyarakat Kota Batam yang ingin mengikuti kelas-kelas senam diatas bisa mendaftarkan diri ke GIVO Studio, yang beralamat di Ruko Central Sukajadi Blok B2 Nomor 11.

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB