Tega! Penjual APD Ini Doakan COVID-19 Tak Selesai

- Admin

Senin, 28 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Pandemi Covid-19 benar-benar mengerikan dampaknya bagi kehidupan manusia. Di Indonesia, sudah lebih dari 10 ribu nyawa melayang akibat virus tersebut.

Sayangnya, ada saja orang yang justru berharap pandemi Covid-19 terus berlangsung. Seperti yang baru-baru ini viral, seorang penjual alat pelindung diri (APD) agar wabah Covid-19 tidak berakhir.

Doa tersebut disampaikan oleh salah seorang warganet dengan akun Twitter @skidipapap95. Dalam cuitannya, ia justru bersyukur karena ia mendapat penghasilan besar dari hasil penjualan APD.

“Pliss atuh jangan doain Covid-19 hilang dulu. Aing (saya) kan dapet duit dari sana. Oni alhamdulillah hasil penjualan APD Boho di sore hari ini. Nanti dulu ya doa Covidnya,” cuitnya seperti dikutip Sabtu 26 September 2020.

Baca Juga :  Viral! Bidan Puji di Batam Bisa Hipnosis Pasien dengan Persalinan Hypnobirthing, Minim Robekan dan Minim Trauma

Dalam unggahannya, warganet itu juga melampirkan sebuah video yang memperlihatkan produk APD yang dijualnya.

“Ini Kamis 24 September jam 14.22, untuk Bapak Bambang, ini ready stok banyak, barang mantap ditunggu,” ujarnya.

Postingan warganet itu sontak viral setelah dibagikan akun Instagram @lambe_turah. “Enggak getohhhh juga kaleeeeee,” tulis @lambe_turah menanggapi cuitan @skidipapap95 tersebut.

Diunggahan lambe_turah lainnya, terdapat pesan WhatsApp bernada kecaman ke warganet tersebut. Pesan itu diduga berasal dari sejumlah orang yang mengenal si penjual APD.

Baca Juga :  Miliki Bokong Besar Banyak Manfaatnya, Wanita Perlu Tahu Ni!

Ini penyakit gila, sudah berapa banyak orang meninggal. Lo kira tukang gali kubur tiap hari berdoa biar banyak yang meninggal?” bunyi salah satu pesan yang dikirimkan ke penjual.

“Kan gue nyuruh orang buat doain covid ada terus? Gue sendiri juga mau covid udahan. Kalau hanya dengan doa tapi yang lain masih pada ngayap ngayap atuh percuma,” jawab si penjual APD.

https://www.instagram.com/p/CFjY-z0nJ4g/?igshid=hpeimhce7bfc

 

Baca Juga :  Video Mesum Muda-Mudi Beredar, Pemeran Wanitanya Ngomong Jangan Keras-Keras

Seorang pengguna WhatsApp lainnya juga melontarkan kecaman senada kepada si netizen itu.

Orang di luar sana banyak yang sengsara, lo malah senang di atas penderitaan orang!” ujar salah satu pengguna WhatsApp tersebut kepada si warganet.

Unggahan @lambe_turah ini juga dipenuhi kecaman dari netizen. Sebab, di saat orang-orang seluruh dunia mendoakan agar pandemi Covid segera berakhir, ia malah meminta wabah virus tersebut tak berhenti.

Ya Allah, musnahkanlah covid beserta orang orang yang memanfaatkan covid untuk keuntungan pribadi 🙏,” komentar @deris**ksono_. (RM/Minews)

Berita Terkait

‘Aku Viralkan Biar Pak Prabowo Tahu’: Pengakuan Wanita Soal ‘Uang Grenti’ Rp800 Ribu di Pelabuhan Batam Center
DPRD Batam Minta BKPSDM Bentuk Tim Khusus Selidiki Dugaan Kasus Viral Gustian Riau
Diduga Mesum Sesama Jenis di Toilet Masjid, Guru SMA dan Remaja Diamankan Polisi
Viral Kisah ‘Rahim Copot’ Usai Melahirkan di Dukun Beranak, Dokter Ungkap Prosedur Vital yang Diabaikan
Jeritan Pekerja di PT BAI Viral di TikTok: Ketimpangan Gaji dan K3 yang Tak Pernah Selesai
Mengaku BNN, Oknum Aparat Gerebek Rumah di Batam, Istri Hamil Ditodong & Korban Diperas Rp300 Juta!
Heboh! iPhone 17 Pro Cosmic Orange Tiba-tiba Berubah Jadi Pink
Zuckerberg Beli Kapal $300 Juta, Publik Geram Soal Kemewahan & Dampak Lingkungan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:30 WIB

‘Aku Viralkan Biar Pak Prabowo Tahu’: Pengakuan Wanita Soal ‘Uang Grenti’ Rp800 Ribu di Pelabuhan Batam Center

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:47 WIB

DPRD Batam Minta BKPSDM Bentuk Tim Khusus Selidiki Dugaan Kasus Viral Gustian Riau

Selasa, 16 Desember 2025 - 07:21 WIB

Diduga Mesum Sesama Jenis di Toilet Masjid, Guru SMA dan Remaja Diamankan Polisi

Selasa, 18 November 2025 - 07:22 WIB

Viral Kisah ‘Rahim Copot’ Usai Melahirkan di Dukun Beranak, Dokter Ungkap Prosedur Vital yang Diabaikan

Rabu, 12 November 2025 - 17:42 WIB

Jeritan Pekerja di PT BAI Viral di TikTok: Ketimpangan Gaji dan K3 yang Tak Pernah Selesai

Berita Terbaru