Hendak Mencuri, Pria Ini Jadi Bulan-bulanan Warga

- Admin

Rabu, 25 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(inikepri.com)

(inikepri.com)

INIKEPRI.COM – Seorang pria jadi bulan-bulanan warga di Jalan Duyung, Batu Ampar, Kota Batam, tepatnya di Hotel GGi, Batu Ampar, Kota Batam pasalnya kedapatan ingin melakukan pencurian. Beruntung Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Batu Ampar, AKP Nendra Madya Tias, S.I.K,. beserta Jajaran cepat tiba di lokasi kejadian (TKP) guna mengamankan tersangka.

Baca Juga :  Fasilitas Sudah Ditata , Batam Siap Sambung Wisman

Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Batu Ampar, AKP Nendra Madya Tias, S.I.K,. mengatakan bahwa, menurut informasi pelaku ada dua (2) orang, namun yang diamankan oleh warga sekitar hanya satu (1).

“Informasinya 2 orang, tapi yang diamankan warga 1 orang. Mereka baru mau akan melakukan percobaan pencurian, kami akan dalami lagi keterlibatannya barang kali ada TKP-TKP yang lain,” ujar AKP Nendra Madya Tias kepada awak media di lokasi kejadian, Rabu (25/11/2020) sore, sekira pukul 16.48, WIB.

Baca Juga :  Ansar Dorong Satlinmas Jadi Garda Terdepan Jaga Ketertiban Pemilukada 2024

Saat ini pelaku di bawa anggota Polsek Batu Ampar ke Rumah Sakit (RS) terdekat guna mendapatkan perawatan akibat pukulan amukan massa warga sekitar yang melihat pelaku saat beraksi.

Baca Juga :  Asrama Haji Batam Jadi Pusat Isolasi Mandiri Terpadu

“Sementara kami bawa ke rumah sakit dulu, karena terdapat luka-luka. Kemudian setelah dari rumah sakit, kami bawa ke Polsek untuk proses lebih lanjut,” tandas Kapolsek Batu Ampar, AKP Nendra Madya Tias. (IS)

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB