Personil Polresta Barelang Lakukan Rapid Tes, Pastikan Aman Jelang Pilkada

- Admin

Sabtu, 5 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INIKEPRI.COM – Sebanyak 754 Personil Polresta Barelang yang terlibat pengamanan Pilkada Serentak 2020 di Kota Batam menjalani Rapid Tes untuk memastikan kesehatan personil pengamanan, bertempat di Poliklinik Mako Polresta Barelang, Sabtu (05/12/2020) sekira 09.00 WIB.

Kapolresta Barelang Polda Kepri AKBP Yos Guntur, SIK mengatakan Ada 754 anggota Polri Yg terdiri dari 240 anggota Polsek, 237 anggota Polresta Barelang serta BKO Polda Kerpri sebanyak 280 yang akan mengamankan TPS saat pelaksanaan Pilkada Serentak tanggal 9 Desember mendatang menjalani Rapid Tes, untuk memastikan kesehatan.

Jika dari Rapid Tes ada personel yang reaktif, maka akan dilanjutkan pemeriksaan rapid ke dua, dan bilamana hasil masih reaktif personil tsb akan menjalani swab di RS Bhayangkara, dan bila terbukti positif terpapar Covid-19 akan dilakukan perawatan secara intensif di rumah sakit atau menjalani isolasi mandiri selama 14 hari.

Baca Juga :  Penyelundupan Sabu Pakai Kapal Mewah Senilai Rp128 Milyar Digagalkan

“Kita berharap tidak ada anggota Polresta Barelang yang terindikasi terpapar virus corona. Dengan demikian mereka dapat melaksanakan tugasnya mengamankan pelaksanaan pencoblosan di TPS pada 9 Desember mendatang, sekembalinya mereka dari tugas pengamanan juga akan kami lakukan Rapid Tes kembali untuk memastikan kesehatan seluruh personil sebelum berkumpul dengan keluarganya dirumah,” ujar Kapolresta Barelang.

Baca Juga :  Amsakar Achmad Raih Gelar Doktor Ilmu Pemerintahan di IPDN : Berikan Kontribusi Terbaik Bagi Batam

Anggota Polresta Barelang sebanyak 754 orang tersebut, akan ditugaskan melakukan pengamanan di 2177 TPS yang ada di Kota Batam pada saat pelaksanaan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Walikota dan Calon Walikota Batam Rabu Depan. 

Kapolres menambahkan, anggota Polri sebanyak ini, akan disebar ke sejumlah Polsek yang ada di Kota Batam untuk mengamankan pelaksanaan pencoblosan Pemilihan Kepala Daerah 9 Desember supaya dapat berjalan lancar dan kondusif. 

Selain itu, Personil Polresta Juga Akan mengawasi penerapan protokol kesehatan, seperti memakai masker, jaga jarak dan mencuci tangan pakai sabun dengan air mengalir di setiap TPS yang ada di daerah ini. guna mengantisipasi terjadi penyebaran virus corona di Klaster Pilkada.

Baca Juga :  Halo Warga Batam! Kini Layanan Dokumen Kependudukan Bisa Diakses Online
Personil Polresta Barelang melakukan Rapid Tes Jelang Pilkada 2020 (Humas Polresta Barelang)

“Bagi pemilih yang tidak memakai masker datang ke TPS akan diberikan teguran oleh petugas. Demikian pula bagi petugas KPPS yang tidak disiplin menerapkan Protokol Kesehatan di TPS akan diberikan teguran agar mentaati aturan kesehatan tersebut,” tegasnya.

“Dengan taatnya pemilih dan petugas penyelenggara pilkada menerapkan protokol kesehatan di TPS saat pelaksanaan pemberian suara pilkada 9 Desember 2020, maka penyebaran virus corona di Klaster Pilkada dapat dicegah semaksimal mungkin,” ungkap Kapolresta Barelang Melalui Kasubbag Humas AKP Betty Novia. (ER)

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB