Opening Ceremony Kejuaraan Dunia Panjat Tebing di Indonesia

- Admin

Sabtu, 24 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Opening Ceremony World Cup IFSC, perhelatan akbar yang digelar pada Sabtu, 24 September 2022 di kawasan SCBD lot 16 - 17 Jakarta Selatan. Foto: INIKEPRI.COM

Opening Ceremony World Cup IFSC, perhelatan akbar yang digelar pada Sabtu, 24 September 2022 di kawasan SCBD lot 16 - 17 Jakarta Selatan. Foto: INIKEPRI.COM

INIKEPRI.COM – Ribuan orang memadati Opening Ceremony World Cup IFSC, perhelatan akbar yang digelar pada Sabtu, 24 September 2022 di kawasan SCBD lot 16 – 17 Jakarta Selatan.

Tampak hadir Ketua Umum PP FPTI Zannuba Ariffah Chafsoh (Yenny Wahid), Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, Menpora Zainudin Amali, Ketua IOC Raja Sapta Oktohari, Ketua Umum KONI Marciano Norman, Ketua KORMI Hayono Isman, Ketua Umum Kadin Indonesia Arsjad Rasjid, Marco Maria Scolaris President of IFSC, Secretary General Of IFSC Debora Gareth, dan juga hadir Mantan Ketua Umum PP FPTI Dhohir Farisi dan Faisol Riza yang juga Ketua Komisi IV DPR RI, Adi Sulistio Waketum PP FPTI (Anggota Komisi IV DPR RI).

Baca Juga :  CR7 Pecahkan Rekor 200 Laga dan 123 Gol di Timnas

Yenny Wahid mengatakan, Kejuaraan Dunia Panjat Tebing IFSC baru pertama kali dilaksanakan di Indonesia.

“Ini merupakan sejarah bagi panjat tebing di indonesia, terima kasih juga untuk IFSC yang mempercayakan indonesia sebagai tuan rumah world cup. Kita akan naik lebih tinggi, lebih cepat dan lebih kuat, More Higher, Faster and stronger, Be Number One,” ujar dia.

BACA JUGA:

Tancap Gas! FPTI Kepulauan Riau Sambangi KONI Kepri

Sementara itu, President of IFSC Marco mengungkapkan ketakjubannya kepada penyelenggara yang telah mempersiapkan event ini dengan luar biasa.

Baca Juga :  Cape Verde Cetak Sejarah! Negara Kecil dengan Populasi Setengah dari Kota Batam Tembus Piala Dunia 2026

” Terima kasih kepada Ibu Yenny Wahid yang telah mempersiapkan kegiatan Piala Dunia yang luar biasa dan spektakuler, Indonesia tuan rumah yang baik dan ramah,” kata Marco.

Di tempat yang sama, Menpora Zainudin Amali turut mengapresiasi FPTI dibawah kepemimpinan Yenny Wahid.

“Saya bangga dengan kepemimpinan Yenny Wahid sebagai ketua FPTI, karena event ini telah kita tunggu sejak lama, dan panjat tebing selalu mendapatkan medali emas dan memecahkan record dunia. Ini juga merupakan cabor unggulan pada Olympiade Paris 2024 nanti. Atas nama Presiden Indonesia, saya buka Kejuaraan Dunia Panjat Tebing World Cup IFSC 2022 secara resmi,” ujar dia.

Baca Juga :  Survei Calon Ketum PSSI, Erick Thohir Teratas, Disusul Najwa dan Kaesang

Terpisah, dihubungi via telepon, ketua harian FPTI Kepri, mengatakan, kejuaraan dunia ini adalah torehan prestasi membanggakan bagi tuan rumah Indonesia.

BACA JUGA:

Gelar Raker 2022, FPTI Kepri Bertekad Lahirkan Atlet Berprestasi

Ketua harian FPTI Kepri Dado Herdiansyah. Foto: INIKEPRI.COM

“Kejuaraan Dunia Panjat Tebing yang pertama kali di Indonesia merupakan hal yang baik, banyak hal yang bisa di pelajari untuk menjadi contoh pelaksanaan event di daerah, khususnya Kota Batam Provinsi Kepulauan Riau. Bisa saja di tahun mendatang event world cup dilaksanakan di Batam karena berbatasan langsung dengan negara tetangga,” ujar dia kepada INIKEPRI.COM. (MIZ)

Berita Terkait

Tekuk Real Madrid 3-2, Barcelona Juara Piala Super Spanyol 2026
Class Meeting MAN 1 Natuna Resmi Dibuka, Futsal Antar Kelas Jadi Pembuka Penuh Semangat
Tim Bola Voli Putri Raih Juara 3, Yunida Putri dan Zuriyatul Hikmah Harumkan MTsN Tanjungpinang
Porseni RA/MA Batam Dibuka Amsakar, Ajang Tumbuhkan Karakter dan Semangat Anak-Anak
RPC Raih Piala Wali Kota Batam 2025, Amsakar: Sportivitas Adalah Kemenangan Sebenarnya
Drama di Timnas! PSSI ‘Pecat’ Patrick Kluivert, Siapa Penggantinya?
Cape Verde Cetak Sejarah! Negara Kecil dengan Populasi Setengah dari Kota Batam Tembus Piala Dunia 2026
Amsakar Buka Kejuaraan Sepak Bola Piala Bergilir 2025: “Kompetisi Adalah Jalan Menuju Prestasi”

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 04:51 WIB

Tekuk Real Madrid 3-2, Barcelona Juara Piala Super Spanyol 2026

Senin, 15 Desember 2025 - 11:01 WIB

Class Meeting MAN 1 Natuna Resmi Dibuka, Futsal Antar Kelas Jadi Pembuka Penuh Semangat

Selasa, 25 November 2025 - 12:41 WIB

Tim Bola Voli Putri Raih Juara 3, Yunida Putri dan Zuriyatul Hikmah Harumkan MTsN Tanjungpinang

Selasa, 4 November 2025 - 10:09 WIB

Porseni RA/MA Batam Dibuka Amsakar, Ajang Tumbuhkan Karakter dan Semangat Anak-Anak

Minggu, 2 November 2025 - 07:52 WIB

RPC Raih Piala Wali Kota Batam 2025, Amsakar: Sportivitas Adalah Kemenangan Sebenarnya

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB