“Apa yang Harus Aku Lakukan untuk Membantumu Sekarang?”
Menawarkan bantuan ketika sedang berkonflik dalam hubungan adalah tindakan cepat untuk menyelesaikannya.
Tanpa harus menunggu, mengerjakan sesuatu dengan segera berarti kamu menghargai dan mendengarkan lawan bicaramu.
“Aku Ingin Bicara Denganmu Meski Masalah Sulit Diselesaikan”
Kebanyakan orang menghindari kesulitan mengungkapkan perasaan dan masalah yang sulit diselesaikan karena merasa tidak mampu.
Namun, ucapan tersebut berarti kamu menyadari konflik tidak bisa dibiarkan begitu saja atau selesai dengan sendirinya.
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya

















