3 Bulan Berlalu, Masjid Tanjak Juga Belum Siap untuk Dipergunakan Lagi

- Admin

Jumat, 9 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masjid Tanwirun Naja atau Tanjak. Foto: INIKEPRI.COM

Masjid Tanwirun Naja atau Tanjak. Foto: INIKEPRI.COM

Terpisah, INIKEPRI.COM telah melakukan konfirmasi ke Kepala Biro Humas Promosi dan Protokol BP Batam, Ariastuty Sirait, melalui pesan WhatsApp, Jumat 9 Desember 2022.

“Sudah selesai, sedang dalam pembersihan. Nanti akan digelar terlebih dahulu doa selamat rabu depan, dan baru terbuka untuk umum,” bunyi pesan jawab darinya.

Baca Juga :  Jajaki Buka Rute Batam-Bali-Korea, Angkasa Pura I dan Jeju Air Jalin Kesepakatan

Kepala BP Batam: November 2022 Perbaikan Masjid Tanjak Selesai

Akibat ambruknya plafon masjid yang berada di kawasan Bandara Internasional Hang Nadim, Kota Batam, itu sempat membuat heboh Indonesia, karena baru dua bulan diresmikan oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto.

Baca Juga :  Menelusuri PT Nenci Citra Pratama Kontraktor Masjid Tanjak, Sejumlah Proyek Bermasalah Hingga Direktur Dipanggil KPK

Kejadian tersebut menjadi atensi Kepala BP Batam yang juga Wali Kota Batam Muhammad Rudi.

Baca Juga :  Penyelidikan Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Tanjak Dihentikan

Rudi menegaskan, perbaikan masjid yang dibangun dengan anggaran mencapai Rp39,9 miliar ini, selesai pada November 2022.

“November 2022 ini selesai,” kata Rudi dilansir dari GOKEPRI.COM, 26 Oktober 2022.

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru