Tidak hanya santapan bersama keluarga di rumah, sajian menu sambal goreng ini juga bisa dibuat sendiri oleh anak kos yang tinggal jauh dari orang tua.
Menu ini juga bisa tahan lama, jika ingin menyisakannya untuk hari berikutnya maka bisa langsung dipanaskan saja. Ada juga, yang sengaja tidak memasukkan tomat ke dalam campuran bahan supaya sambal goreng tersebut bisa tahan lebih lama setelah dimasak.
Resep Sambal Goreng Pedas Maknyus
Melansir Instagram @resep.harianbunda, Sabtu (10/12/2022), resep sambal goreng pedas maknyus adalah berikut.
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya

















