Warga Sei Nayon Menolak Direlokasi, Mulyadi: Tidak Ada Tawar Menawar, Kami Tetap Akan Bangun

- Admin

Senin, 13 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mulyadi selaku pemilik lahan yang juga Direktur Utama PT Citra Mitra Graha. Foto: INIKEPRI.COM

Mulyadi selaku pemilik lahan yang juga Direktur Utama PT Citra Mitra Graha. Foto: INIKEPRI.COM

INIKEPRI.COM – Pertemuan antara warga Sei Nayon dan pihak Perusahaan yang di fasilitasi BP Batam masih belum menemukan titik terang.

Dalam pertemuan yang di pimpin Direktur Lahan, Ilham Eka Wartawan, Senin, (13/02/2023), warga yang hadir meminta melalui RW mereka, Anwar Dalimunte agar warga tidak digusur dan tetap tinggal diatas lahan PT Citra Mitra Graha (Sei Nayon).

Menanggapi permintaan warga, Mulyadi selaku pemilik lahan yang juga Direktur PT Citra Mitra Graha kepada awak media ini usai pertemuan menegaskan, tidak ada lagi tawar menawar, pihak perusahaan akan tetap membangun sesuai alokasi lahan dari BP Batam.

Baca Juga :  Tim Terpadu Mengeksekusi 22 Ruko yang Berada di Dalam Kawasan Lahan Milik PT KAMMY Mitra Indo, Izzy: Ini Bukti Keseriusan Pemerintah, Kami Mau Berinvestasi

“Perusahaan tetap akan membangun di lahan kami yang sah, tidak ada tawar menawar lagi, jangan sampai akhirnya kami menggunakan tim terpadu. Kalau nanti akhirnya pakai tim terpadu warga juga yang susah.

“Saya sangat menyayangkan sampai saat ini warga ruli sei nayon masih bertahan. Padahal kita tidak ada lagi tawar menawar untuk warga ruli tersebut. Kita tetap segera membangun sesuai peruntukan alokasi lahan dar BP Batam. Legalitas kita jelas, ada PL dan sertifikat,” jelasnya lagi

Baca Juga :  Amsakar Bawa Batam Raih Penghargaan Pasar Tertib Ukur 2025

Ditambahkan Direktur PT Kammy Mitra Indo Izzy Syamsu Marsin, SE, MM, sebagai pengembang, Perusahaan tetap menawarkan relokasi lahan bagi warga Ruli Sei Nayon. Namun ada segelintir oknum para penjual lahan yang terus memprovokasi warga agar tetap bertahan di lokasi tersebut.

Baca Juga :  Malam Maulid Nabi & Doa Kebangsaan, Ayo Hadir Bersama di Masjid Sultan Mahmud Riayat Syah

Dalam hal ini, pihak perusahaan tidak mau permasalahan ini terus berlarut-larut, sebab pembangunan akan segera dilaksanakan.

“Kami akan ikut aturan-aturan yang ada di Perka BP Batam terkait relokasi lahan untuk warga Ruli Sei Nayon, “ujar Izzy.

Menurutnya, Legalitas lahan milik PT Citra Mitra Graha sah memiliki PL dan sertifikat.

“Sekali lagi kami ucapkan terima kasih kepada Kepala BP Batam yang peduli terhadap warganya,” tutup Izzy. (MIZ)

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB