Cen Sui Lan Inisiasi Donor Darah di Tanjungpinang, 150 Kantong Terkumpul

- Admin

Selasa, 21 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Donor darah yang diinisiasi oleh anggota DPR RI Cen Sui Lan bersama sejumlah organisasi di Tanjungpinang. Foto:Istimewa

Donor darah yang diinisiasi oleh anggota DPR RI Cen Sui Lan bersama sejumlah organisasi di Tanjungpinang. Foto:Istimewa

INIKEPRI.COM – Anggota DPR RI dari Partai Golkar daerah pemilihan Kepulauan Riau, Cen Sui Lan menginisiasi program donor darah bersama sejumlah organisasi. di Kota Tanjungpinang, Senin 20 Maret 2023.

Sebanyak 150 kantong darah terkumpul dari program kolaborasi Cen Sui Lan dengan PSMTI, PMI, KOPDAR (Koordinator Pendonor Darah) Kepri, Perkumpulan Teo Chew Tanjungpinang dan Bintan tersebut.

Baca Juga :  Menko PMK Inginkan Pemprov Kepri Miliki Kebijakan Atur Beras

BACA JUGA :

Tinjau Lokasi Bencana, Cen Sui Lan: 150 Rumah Akan Dibangun di Serasan

Turut terlibat dalam aksi kemanusiaan ini adalah Plt Ketua PSMTI Kota Tanjungpinang Among Hartojo yang juga ketua panitia kegiatan, Suryani Ketua KOPDAR Kepri dan segenap panitia serta para pendonor yang luar biasa mendonorkan darahnya.

Baca Juga :  Tanjungpinang Jadi Kota Pertama di Kepri Berhasil Turun ke PPKM Level I

:Saya sebagai Warga Kehormatan PMI dan sebagai pihak yang ikut berpartisipasi terselenggaranya kegiatan donor ini mengucapkan banyak terima kasih,” ujarnya.

BACA JUGA :

Senam Sehat Bersama Cen Sui Lan di Nagoya Thamrin City Berlangsung Meriah

Baca Juga :  Mural Tiga Dimensi di Jalan Merdeka Diapresiasi Gubernur Kepri

Ia berharap kegiatan seperti ini bisa membantu warga masyarakat yang membutuhkan darah.

“Apalagi pada bulan Ramadan ini keperluan darah juga meningkat dan dapat membantu masyarakat kita,” imbuhnya.

Sebagai wujud terima kasih, panitia juga memberikan paket sembako kepada kepada para pendonor. (RP)

Berita Terkait

Manajemen Talenta ASN Jadi Fondasi Reformasi Birokrasi Pemko Batam
BMKG Prakirakan Cuaca Tanjungpinang Relatif Stabil, Warga Tetap Diimbau Waspada Hujan Lokal
Wali Kota Lis Siapkan Program Pembenahan Pariwisata 2026
BTN Kepri Moonrun 2025: Strategi Olahraga untuk Menggerakkan Ekonomi Daerah
Posyandu 6 SPM Mulai Diterapkan di Senggarang, Wali Kota Lis: Layanan Harus Lebih Dekat dan Tepat
Bersama HIMNI, Wali Kota Lis Hadiri Syukuran Natal dan Tahun Baru
291 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Tanjungpinang
Aplikasi Pantunesia Resmi Diluncurkan, Perkuat Pelestarian Pantun Melayu Berbasis Teknologi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:25 WIB

Manajemen Talenta ASN Jadi Fondasi Reformasi Birokrasi Pemko Batam

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:24 WIB

BMKG Prakirakan Cuaca Tanjungpinang Relatif Stabil, Warga Tetap Diimbau Waspada Hujan Lokal

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:04 WIB

Wali Kota Lis Siapkan Program Pembenahan Pariwisata 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 10:00 WIB

BTN Kepri Moonrun 2025: Strategi Olahraga untuk Menggerakkan Ekonomi Daerah

Rabu, 24 Desember 2025 - 08:06 WIB

Posyandu 6 SPM Mulai Diterapkan di Senggarang, Wali Kota Lis: Layanan Harus Lebih Dekat dan Tepat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB