Hoaks! Token Listrik PLN Gratis Lewat Aplikasi

- Admin

Senin, 27 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Unggahan hoaks yang menunjukan aplikasi subsidi token PLN 2023, setelah mengunggah aplikasi tersebut, pengguna bisa mendapatkan token gratis. Faktanya, tidak ada pengumuman resmi terkait aplikasi PLN tersebut. Foto: Facebook/ANTARA

Unggahan hoaks yang menunjukan aplikasi subsidi token PLN 2023, setelah mengunggah aplikasi tersebut, pengguna bisa mendapatkan token gratis. Faktanya, tidak ada pengumuman resmi terkait aplikasi PLN tersebut. Foto: Facebook/ANTARA

INIKEPRI.COM – Baru-baru ini muncul iklan di media sosial Facebook yang menyebutkan bahwa PLN mempunyai aplikasi subsidi token PLN 2023.

Pengguna aplikasi, seperti terdapat pada unggahan itu, akan mendapatkan token listrik dari PLN secara gratis.

BACA JUGA :

Hoaks! Kapolri Umumkan Tanggal Eksekusi Mati Ferdy Sambo

Berikut narasi dalam unggahan tersebut:

Baca Juga :  Cek Fakta : Irisan Bawang Merah Bisa Cegah Corona?

“Aplikasi Token PLN Gratis
Aplikasi subsidi token pln 2023 kuota terbatas dan hanya untuk hari ini. Instal untuk mendapatkannya”

Namun, benarkah PLN memiliki aplikasi khusus untuk menyebarkan token listrik secara gratis?

BACA JUGA :

Hoaks! Setelah 37 Tahun Menghilang, Pesawat Tiba-tiba Mendarat

PENJELASAN:

Pada 2021, Pemerintah meluncurkan program subsidi listrik untuk stimulus listrik di masa pandemi.

Baca Juga :  CEK Fakta: KKB bantai Jemaah masjid di Indonesia, Benarkah?

Namun, peluncuran program itu diikuti sejumlah hoaks terkait pendaftaran subsidi listrik tersebut. Salah satunya, hoaks bahwa PLN membagikan hadiah Rp2 juta untuk pelanggan yang mengisi SURVEI.

BACA JUGA :

Hoaks! Presiden Prancis Ditampar Warga Lagi

Demikian pula klaim tentang aplikasi khusus yang disebut akan memberikan token listrik gratis.

Baca Juga :  Cek Fakta: Hoaks Alfamart Bagi-Bagi 6.000 Kupon Senilai Rp 2 Juta untuk Bantu Lawan COVID-19

PLN menyatakan seluruh informasi resmi terkait subsidi dan stimulus dapat dilihat melalui aplikasi PLN Mobile atau melalui Contact Center PLN 123, dilansir dari ANTARA.

Faktanya, tidak terdapat informasi resmi dari PLN terkait aplikasi yang membagi-bagikan token listrik gratis untuk masyarakat.

KLAIM: Token listrik gratis PLN lewat aplikasi
RATING: Hoaks (DI/ANTARA)

Berita Terkait

[Hoaks] Klaim Indonesia Menembakkan Rudal ke Malaysia Ternyata Rekaman Gim
[CEK FAKTA] Klaim Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan 50 Persen Tidak Benar
Cek Fakta: Hoaks! Negara Tidak Akan Melunasi Hutang Bank di Bawah Rp5 Juta
Hoaks! Tidak Ada Pendaftaran Program Penghapusan Tunggakan BPJS Kesehatan
HOAKS: Kopdes Merah Putih Tidak Menyediakan Layanan Pinjaman Online
Hoaks: Menteri Agama Bagikan Bantuan Dana Hibah Ratusan Juta ke Masyarakat
Mafindo: Hoaks & Deepfake Bisa Perkeruh Demo, Jangan Mudah Terprovokasi
CEKFAKTA: Benarkah Anak Bos Pacific Palace Batam “Bayar” DJ Panda Rp10 Miliar untuk Tamu Yakuza untuk Acara 17 Agustus?

Berita Terkait

Kamis, 11 Desember 2025 - 07:10 WIB

[Hoaks] Klaim Indonesia Menembakkan Rudal ke Malaysia Ternyata Rekaman Gim

Minggu, 7 Desember 2025 - 15:45 WIB

[CEK FAKTA] Klaim Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan 50 Persen Tidak Benar

Rabu, 5 November 2025 - 16:59 WIB

Cek Fakta: Hoaks! Negara Tidak Akan Melunasi Hutang Bank di Bawah Rp5 Juta

Minggu, 2 November 2025 - 06:28 WIB

Hoaks! Tidak Ada Pendaftaran Program Penghapusan Tunggakan BPJS Kesehatan

Kamis, 16 Oktober 2025 - 08:15 WIB

HOAKS: Kopdes Merah Putih Tidak Menyediakan Layanan Pinjaman Online

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB