Instagram Siapkan Aplikasi Baru Guna Saingi Twitter

- Admin

Selasa, 20 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Ilustrasi. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Instagram tengah mengembangkan aplikasi baru yang bakal bersaing langsung dengan Twitter.

Salah satu eksekutif Meta mempresentasikan pratinjau aplikasi baru tersebut kepada karyawan.

Dilansir dari TheVerge, aplikasi baru didasarkan pada Instagram dan akan berintegrasi dengan ActivityPub, sebuah protokol media sosial terdesentralisasi. Pengguna dilaporkan akan dapat membawa akun dan pengikutnya ke aplikasi lain. Selama, aplikasi tersebut mendukung ActivityPub, seperti Mastodon, melalui integrasi ini.

Baca Juga :  Mau Hapus Akun Instagram Secara Permanen Atau Sementara? Ini Caranya

Dalam sebuah pertemuan, Chris Cox, CPO Meta, menyebut aplikasi baru tersebut sebagai tanggapan terhadap Twitter. Dia menegaskan bahwa sistem akun Instagram akan secara otomatis mengintegrasikan informasi pengguna ke dalam aplikasi baru.

Baca Juga :  Cuma Sejutaan, HP China Ini Mirip iPhone 15

Meski nama kode internal untuk aplikasi tersebut adalah “Project 92”, nama resminya belum diumumkan. Namun, beberapa berspekulasi bahwa itu bisa tersedia sebagai Threads.

Baca Juga :  Salip Facebook, Instagram Jadi Raja Di Media Sosial

Cox juga menyebut banyak kreator konten dan public figure yang heboh dengan aplikasi baru ini. Mereka menyediakan platform yang dikelola secara sehat yang dapat mereka percayai dan andalkan untuk distribusi.

Berita Terkait

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2
Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak
WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara
Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium
Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide
Rumor iPhone Air 2 Menguat: Kamera Belakang Ganda dan Harga Lebih Terjangkau
4 Trik Jitu Lihat Status WhatsApp Tanpa Ketahuan
Platform X Bayar Denda Hampir Rp80 Juta atas Keterlambatan Moderasi Konten Pornografi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:26 WIB

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak

Jumat, 9 Januari 2026 - 09:58 WIB

WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:28 WIB

Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium

Selasa, 23 Desember 2025 - 08:21 WIB

Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB