Merakyat, Cen Sui Lan Duduk Lesehan di Rumah Warga Tampung Aspirasi

- Admin

Rabu, 27 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peduli, merakyat dan pengalaman menjadi ungkapan warga kalangan ekonomi kurang mampu terhadap diri Cen Sui Lan. Betapa tidak, Cen Sui Lan Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri ini, tak perlu formal untuk menampung aspirasi. Sambil duduk lesehan di rumah warga dan RT pun langsung diresponnya. Foto: Istimewa

Peduli, merakyat dan pengalaman menjadi ungkapan warga kalangan ekonomi kurang mampu terhadap diri Cen Sui Lan. Betapa tidak, Cen Sui Lan Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri ini, tak perlu formal untuk menampung aspirasi. Sambil duduk lesehan di rumah warga dan RT pun langsung diresponnya. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Peduli, merakyat dan pengalaman menjadi ungkapan warga kalangan ekonomi kurang mampu terhadap diri Cen Sui Lan. Betapa tidak, Cen Sui Lan Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri ini, tak perlu formal untuk menampung aspirasi. Sambil duduk lesehan di rumah warga dan RT pun langsung diresponnya.

Sikap peduli Cen Sui Lan terhadap keluhan dan persoalan warga di Kepri, tak sekali dua yang langsung diresponnya. Sudah sering dan tak terhitung. Sikap ini juga menjadi bentuk pengalaman Cen Sui Lan dalam melayani masyarakat bawah. Dirinya selalu road show ke rumah-rumah warga, untuk mendengarkan langsung, apa kesulitan masyarakat. Tak heran, jika Cen Sui Lan selalu jalan sendiri. Tanpa ‘nimbrung’ atau membikin acara formal.

Baca Juga :  Agustus 2021, Ekspor Batam Meningkat 2,5 Persen

BACA JUGA:

Cen Sui Lan Sebut Pembangunan Pelabuhan Roro Kuala Maras Tahap II Rp36 Miliar Akan Dilelang Segera

Cen Sui Lan Serahkan Bantuan ke Sekolah Tabgha Education Centre Batam Berupa Satu Unit Bus

Kebiasaan Cen Sui Lan dalam menanggapi fokus masalah pula, yang membikin masyarakat mengistilahkan sebagai wakil rakyat yang ‘to the poin’, atau langsung ke pokok masalah. Tanpa janji-janji yang bisa menina bobokan warga.

“Kami salut sama Bu Cen Sui Lan. Dia orangnya tak perlu formal. Dia merakyat, dia peduli dan pengalaman menyerap aspirasi rakyat sebagai sosok yang menjadi anggota dewan,” ujar Iwan, seorang warga Bengkong, Kota Batam, Sabtu (24/12).

Ucapan Iwan tersebut juga terbukti, saat Cen Sui Lan Anggota DPR RI Dapil Kepri ini meninjau realisasi program BSPS atau bedah rumah di wilayah Bengkong, Kota Batam, kemarin.

Baca Juga :  Lim Sing Ditemukan Tak Bernyawa di Cahaya Garden, Ini Dugaan Polisi

Sebelum meninjau program bedah rumah yang sudah selesai dibangun di Kampung Tua, Tanjung Buntung, Kecamatan Bengkong, Kota Batam, Rifi’i Ketua RT setempat langsung mengajak duduk lesehan di lantai rumah Pak RT setempat. Saat itu, belasan warga sudah berkumpul menunggu kedatangan Cen Sui Lan. Berangsur-angsur, warga lainnya tiba. Cen Sui Lan tak canggung duduk lesehan di teras Pak RT. Bahkan, dirinya begitu menikmati duduk lesehan di lantai rumah warga itu.
Dalam silaturahmi singkat itu, Cen Sui Lan menerima aspirasi agar program BSPS atau bedah rumah di Kampung Tua Tanjung Buntung, ditambah sebanyak 7 unit rumah. Tanpa pikir panjang, Cen Sui Lan langsung memintakan kepada tim di daerah tersebut, Pak RT dan Pak Anton untuk mengusulkan data-datanya.

Baca Juga :  BTS Bakal Manggung di Batam, Wali Kota Ungkap Hal Ini

Dalam pertemuan itu, Cen Sui Lan, meski sebagai pejabat negara tapi tak ada jarak dengan kaum ibu maupun para bapak. Dalam kegiatan ini penuh canda dan tawa. Setelah menyatakan menerima usulan tambahan kuota bedah rumah untuk Kampung Tua Tanjung Buntung tersebut, Cen Sui Lan melakukan peninjauan ke rumah yang mendapatkan program bedah rumah tahun anggaran 2023 yang sudah selesai dibangun.

“Insya Allah, program bedah rumahnya saya tambah lagi, dan segera disampaikan ke Kementerian PUPR,” demikian politisi wanita terpopuler di Partai Golkar ini. (DI)

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB