Apresiasi Bazar Imlek di Tanjungpinang, Cen Sui Lan Siap Support untuk Pengembangan

- Admin

Sabtu, 3 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPR RI fraksi partai Golkar dapil Kepri Cen Sui Lan saat menghadiri bazar Imlek di Kota Tanjungpinang. Foto: Istimewa

Anggota DPR RI fraksi partai Golkar dapil Kepri Cen Sui Lan saat menghadiri bazar Imlek di Kota Tanjungpinang. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Anggota DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri Cen Sui Lan mengaku ingin mensupport pengembangan Bazar Imlek di Tanjungpinang. Hal itu dimaksudkan bazar yang menjadi event tahunan itu dapat lebih mengesankan lagi.

Menurutnya, Bazar Imlek Tanjungpinang di Jalan Merdeka dan Teuku Umar Kota Lama Tanjungpinang merupakan potensi pariwisata yang cukup besar di Provinsi Kepri.

Hal itu disampaikan Cen Sui Lan saat berkunjung dan menikmati suasana Bazar Imlek Tanjungpinang, Rabu (31/1/2024) malam. Cen Sui Lan mengunjungi stan bazar UMKM, serta membeli dan menikmati kuliner para pelaku UMKM di Bazar Imlek Tanjungpinang tersebut.

Baca Juga :  Musrenbang RKPD Natuna 2026 Resmi Digelar, Bupati Cen Sui Lan: Saatnya Percepat Ekonomi dan Pemerataan Antar-Pulau

Bazar Imlek Tanjungpinang digelar setiap tahunnya, menjelang perayaan Tahun Baru Imlek. Bazar Imlek juga menjadi tempat bisnis bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Tahun 2024 ini, ada 300-an stan UMKM yang tersedia.

Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh Cen Sui Lan | CSL (@cen.sui.lan)

Cen Sui Lan sangat mengapresiasi Bazar Imlek yang digelar setiap tahun di Jalan Merdeka dan Jlaan Teuku Umar Kota Tanjungpinang. Cen Sui Lan berharap, bazar ini mendongkrak perekonomian masyarakat di Tanjungpinang sebagai ibu kota Provinsi Kepulauan Riau.

Baca Juga :  DPRD dan Pemkab Natuna Sinkronkan Arah Pembangunan Lewat RPJMD 2025–2029 dan Evaluasi APBD 2024

BACA JUGA:

Cen Sui Lan Resmikan Jalan Nusantara City, Rahma Haru Kenang Perjuangan

Cen Sui Lan Perjuangkan 12 Titik Jalan Senilai Rp 80 M di Tanjungpinang

Baca Juga :  Stok Kebutuhan Pangan Aman, Sekda Imbau Masyarakat Tanjungpinang Tidak Panic Buying

“Ini sangat bagus sekali, perlu dikembangkan lagi. Agar menjadi daya tarik yang lebih mengesankan. Bazar Imlek Tanjungpinang ini potensi besar untuk destinasi pariwisata di Kepri,” ujar Cen Sui Lan tokoh perempuan terpopuler tersebut.

“Di sini, kita melihat potensi apa yang bisa dibantu dan dikembangkan ke depannya. Sehingga bisa membawa program nasional untuk Kepri. Bazar Imlek Tanjungpinang juga sebagai penggerak UMKM kuliner,” sambungnya.

Berita Terkait

Lis Buka Turnamen Domino, Dorong Interaksi Sosial dan Kebersamaan Masyarakat
Manajemen Talenta ASN Jadi Fondasi Reformasi Birokrasi Pemko Batam
BMKG Prakirakan Cuaca Tanjungpinang Relatif Stabil, Warga Tetap Diimbau Waspada Hujan Lokal
Wali Kota Lis Siapkan Program Pembenahan Pariwisata 2026
BTN Kepri Moonrun 2025: Strategi Olahraga untuk Menggerakkan Ekonomi Daerah
Posyandu 6 SPM Mulai Diterapkan di Senggarang, Wali Kota Lis: Layanan Harus Lebih Dekat dan Tepat
Bersama HIMNI, Wali Kota Lis Hadiri Syukuran Natal dan Tahun Baru
291 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Tanjungpinang

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:25 WIB

Lis Buka Turnamen Domino, Dorong Interaksi Sosial dan Kebersamaan Masyarakat

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:25 WIB

Manajemen Talenta ASN Jadi Fondasi Reformasi Birokrasi Pemko Batam

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:24 WIB

BMKG Prakirakan Cuaca Tanjungpinang Relatif Stabil, Warga Tetap Diimbau Waspada Hujan Lokal

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:04 WIB

Wali Kota Lis Siapkan Program Pembenahan Pariwisata 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 10:00 WIB

BTN Kepri Moonrun 2025: Strategi Olahraga untuk Menggerakkan Ekonomi Daerah

Berita Terbaru