AKP Sri Budianto bersama IPTU Henry Gunawan Salurkan lagi Paket Sembako dari Kapolres Lingga untuk Warga Kurang Mampu

- Admin

Minggu, 9 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyaluran Paket Sembako dari Kapolres Lingga kembali di salurkan melalui AKP Sri Budianto, Kasat Binmas Polres Lingga dan bersama IPTU Henry Gunawan, Kapolsek Singkep Barat kepada masyarakat kurang mampu di Desa Tunjuk Kecamatan Singkep Barat. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, (7/2/2025). Foto: INIKEPRI.COM/Humas Polres Lingga

Penyaluran Paket Sembako dari Kapolres Lingga kembali di salurkan melalui AKP Sri Budianto, Kasat Binmas Polres Lingga dan bersama IPTU Henry Gunawan, Kapolsek Singkep Barat kepada masyarakat kurang mampu di Desa Tunjuk Kecamatan Singkep Barat. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, (7/2/2025). Foto: INIKEPRI.COM/Humas Polres Lingga

INIKEPRI.COM – Penyaluran Paket Sembako dari Kapolres Lingga kembali di salurkan melalui AKP Sri Budianto, Kasat Binmas Polres Lingga dan bersama IPTU Henry Gunawan, Kapolsek Singkep Barat kepada masyarakat kurang mampu di Desa Tunjuk Kecamatan Singkep Barat. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, (7/2/2025).

Dalam aksi tersebut, sebanyak 10 Kepala Keluarga (KK) menerima bantuan sembako yang terdiri dari beras 5 kg, minyak goreng 1 liter, gula 1 kg, teh 1 bungkus, kopi 1 bungkus, sarden 2 kaleng, dan tempe 3 buah.

Baca Juga :  Ketua RG Peduli Kepri Soroti Kelangkaan BBM di Lingga

Bantuan tersebut merupakan bagian dari program sosial yang digagas oleh Kapolres Lingga, AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K., sebagai wujud kepedulian Polres Lingga terhadap masyarakat yang membutuhkan dikabupaten Lingga.

AKP Sri Budianto, mewakili Kapolres Lingga, dalam kesempatan tersebut mengatakan bahwa kegiatan ini adalah bentuk perhatian dan kepedulian Polres Lingga terhadap warga kurang mampu yang membutuhkan di Kabupaten Lingga

Baca Juga :  Kapolres Lingga Pimpin Upacara Korp Raport, 19 Personel Terima Kenaikan Pangkat Sebagai Bentuk Amanah dan Tanggung Jawab

“Kegiatan pembagian paket sembako ini adalah bentuk kepedulian kami Polres Lingga terhadap masyarakat. Kami ingin berbagi dan memberikan semangat kepada warga, terutama kepada warga yang kurang mampu dikabupaten Lingga,” ungkapnya.

Program pembagian paket sembako ini diharapkan dapat meringankan beban ekonomi dan beban hidup masyarakat serta mempererat hubungan antara Polres Lingga dengan masyarakat di kabupaten Lingga, serta menjadikan Polri sebagai mitra yang selalu hadir dalam setiap kesulitan ditengah-tengah masyarakat.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Desa Sedamai Bersama Warga Gelar Salat Gaib untuk Korban Bencana

Kegiatan ini mendapat apresiasi dari masyarakat penerima sembako dari Kapolres Lingga yang merasa terbantu dan merasa lebih dekat dengan Polres Lingga yang selalu hadir dalam berbagai kondisi untuk memberikan bantuan.

Penulis : RP

Editor : IZ

Berita Terkait

Lomba Takraw Meriahkan HAB ke-80 Kemenag, KUA Singkep Barat–Selatan Tampil Solid
Dukung Program Nasional Polri, Polres Lingga Ikuti Groundbreaking 442 SPPG Secara Virtual
Ops Lilin Seligi 2025, Polres Lingga Pastikan Keamanan Penumpang Kapal Ferry
MTsN Lingga Borong Emas dan Perak di SMI Lingga Championship II 2025
Yudisium STIT Lingga 2025: 46 Mahasiswa Resmi Menjadi Sarjana Strata 1
MUI Lingga Sambangi Desa Rejai, Warga Antusias Ikuti Sosialisasi Fatwa dan Dialog Publik
Wakapolres Lingga Pimpin Gotong Royong Bangun Tanggul Darurat Cegah Abrasi di Desa Lanjut
Satbinmas Polres Lingga Gerak Cepat Evakuasi Warga Terdampak Banjir Rob di Dabo Lama

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:55 WIB

Lomba Takraw Meriahkan HAB ke-80 Kemenag, KUA Singkep Barat–Selatan Tampil Solid

Selasa, 30 Desember 2025 - 08:59 WIB

Dukung Program Nasional Polri, Polres Lingga Ikuti Groundbreaking 442 SPPG Secara Virtual

Minggu, 28 Desember 2025 - 09:12 WIB

Ops Lilin Seligi 2025, Polres Lingga Pastikan Keamanan Penumpang Kapal Ferry

Selasa, 23 Desember 2025 - 08:19 WIB

MTsN Lingga Borong Emas dan Perak di SMI Lingga Championship II 2025

Sabtu, 13 Desember 2025 - 07:04 WIB

Yudisium STIT Lingga 2025: 46 Mahasiswa Resmi Menjadi Sarjana Strata 1

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB