Apel Bersama dan Silaturahmi Halal Bihalal Idul Fitri 1446 Hijiriah Pemkab Natuna

- Admin

Selasa, 8 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bertempat di halaman Kantor Bupati Natuna, apel pagi dipimpin langsung Bupati Natuna, Cen Sui Lan sekaligus menjadi apel perdana bagi pasangan yang dilantik pada 20 Februari lalu. Foto: INIKEPRI.COM/NatunaKab

Bertempat di halaman Kantor Bupati Natuna, apel pagi dipimpin langsung Bupati Natuna, Cen Sui Lan sekaligus menjadi apel perdana bagi pasangan yang dilantik pada 20 Februari lalu. Foto: INIKEPRI.COM/NatunaKab

INIKEPRI.COM – Usai libur nasional dan cuti bersama pasca lebaran Idul Fitri 1446 H. Pemerintah Kabupaten Natuna melaksanakan apel bersama dilanjutkan dengan silaturahmi halal bihalal yang diikuti seluruh pimpinan dan ASN yang hadir. Selasa (8/4/2025).

Bertempat di halaman Kantor Bupati Natuna, apel pagi dipimpin langsung Bupati Natuna, Cen Sui Lan sekaligus menjadi apel perdana bagi pasangan yang dilantik pada 20 Februari lalu.

Baca Juga :  Cen Sui Lan Serahkan Sapi Kurban Presiden: Meneladani Pengorbanan Nabi di Hari Raya Idul Adha 1446 H

Dalam amanatnya, Bupati Cen Sui Lan mengucapkan atas nama pribadi dan selaku pimpinan mohon maaf lahir batin.

Selanjutnya Cen Sui Lan kembali mengingatkan kondisi keuangan daerah dan efisiensi anggaran merupakan situasi yang harus kita hadapi.

Baca Juga :  RDP dengan Dirjen Hubdat, Cen Sui Lan Desak Pengadaan Kapal Roro Mini untuk Lingga di 2024

“Pada kesempatan ini kita harus bisa memberikan yang terbaik untuk masyarakat karna ini tanggung jawab saya sebagai pimpinan dan tanggung jawab semua sebagai ASN,” ungkap Cen Sui Lan dalam amanatnya.

Baca Juga :  Tujuh Bulan Memimpin, Bupati Natuna Tuntaskan Empat Program Pro-Rakyat

Usai apel bersama dilanjutkan silaturahmi halal bihalal dengan saling berjabat tangan mengucapkan maaf satu sama lain.

Momen ini juga menjadi kesempatan untuk membangun hubungan yang lebih akrab dan hangat antara pimpinan serta rekan kerja.

Penulis : RBP

Editor : IZ

Berita Terkait

Raja Mustakim Dorong Literasi Sejarah Masjid Agung Natuna Lewat Kuis Edukasi KPDN
Bupati Cen Sui Lan Lantik dan Kukuhkan 17 PNS di Lingkungan Pemkab Natuna
DPA 2026 Diserahkan, Bupati Natuna Ingatkan OPD Soal Efisiensi Anggaran
Malam Pergantian Tahun, Cen Sui Lan Hadir di Tengah Keramaian Pantai Piwang Natuna
MAN 1 Natuna Borong Prestasi di Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag RI
Cen Sui Lan Bangga, Putra Natuna Sumbang Medali untuk Kepri di Kejurnas Takraw
KUA Bunguran Tengah Berhasil Cegah Nikah Dini dan Nikah Siri Sepanjang 2025
Amsakar Ajak Jemaat Jaga Harmoni dan Toleransi dalam Perayaan Natal Oikumene 2025

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 16:31 WIB

Raja Mustakim Dorong Literasi Sejarah Masjid Agung Natuna Lewat Kuis Edukasi KPDN

Jumat, 9 Januari 2026 - 11:13 WIB

Bupati Cen Sui Lan Lantik dan Kukuhkan 17 PNS di Lingkungan Pemkab Natuna

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:53 WIB

DPA 2026 Diserahkan, Bupati Natuna Ingatkan OPD Soal Efisiensi Anggaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 15:01 WIB

Malam Pergantian Tahun, Cen Sui Lan Hadir di Tengah Keramaian Pantai Piwang Natuna

Kamis, 1 Januari 2026 - 09:27 WIB

MAN 1 Natuna Borong Prestasi di Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag RI

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB