Mayat Laki-laki Tangan Terikat Ditemukan di TPA Punggur

- Admin

Rabu, 28 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(ist)

(ist)

Batam, inikepri.com – Sesosok mayat laki-laki ditemukan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Punggur, Kota Batam, Rabu (28/10/2020) siang.

Pada saat ditemukan laki-laki malang yang mengenakan baju berwarna merah Ndan bercelana pendek hitam itu dalam posisi telungkup dan tangan terikat tali, leher diikat menggunakan selang, kepala ditutup menggunakan karung.

Penemuan mayat ini berawal dari para pemulung yang sedang bekerja di TPA Punggur. Mayat yang diperkirakan berusia 35 tahun tersebut ditemukan berada ditumpukkan sampah.

Baca Juga :  Kapasitas RSKI Galang Masih Memadai

Mendapati hal tersebut, para pemulung memberitahukan penemuan ini kepada petugas security yang sedang bertugas.

Tak lama kemudian, petugas security menghubungi Bhabinkamtibmas Kabil Bripka Agus Sumantri, SH dan mengatakan bahwa ada mayat yg ditemukan di TPA Punggur Atas. Mendapat laporan kejadian tersebut Sekira pukul 11.30 WIB Personil Polsek Nongsa dan Tim Identifikasi Polresta Barelang tiba di TKP penemuan mayat.

Baca Juga :  [Breaking News]Avanza Silver Terbakar di Jalan Marcelia Batam
Tim Inafis dan Jajaran Kepolisian melakukan oleh TKP di TPA Punggur (ist)

Setiba di TKP tim inafis Polresta Barelang langsung melakukan olah TKP Penemuan mayat dan Membawa jenazah ke RS Bhayangkara untuk dilakukan otopsi.

Baca Juga :  Ratusan WNI Asal Malaysia Akan Dipulangkan, Batam Siapkan Karantina

Menyikapi hal tersebut, Kapolresta Barelang Polda Kepri AKBP Yos Guntur SIK, membenarkan bahwa adanya penemuan mayat di Wilayah Hukum Polsek Nongsa.

“Saat ini sudah di tangani oleh Unit Reskrim Polsek Nongsa yang di backup oleh Satreskrim Polresta Barelang untuk penyidikan lebih lanjut,” ungkap Kapolresta yang di sampaikan melalui Kasubbag Humas Polresta Barelang AKP Betty Novia. (ER)

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru