Tak Lewat PDIP, Ganjar Pranowo Dapat Tiket Pilpres 2024 dari Koalisi 4 Partai Ini

- Admin

Jumat, 13 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ganjar Pranowo. Foto: Istimewa

Ganjar Pranowo. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR) Hari Purwanto mengatakan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bakal maju Pilpres 2024.

Ganjar akan maju Pilpres 2024, jelas Hari, tetapi tidak akan didukung oleh PDIP.

Baca Juga :  Pilpres 2024, Gerindra Beri Isyarat Duet dengan PDIP

Hal ini karena, PDIP diyakini akan mendorong Ketua DPR RI Puan Maharani.

“(Ganjar didorong koalisi, Red), Partai Demokrat, PPP, PKS, dan PAN,” ujar dia dilansir dari GenPI.co, Selasa (10/5/2022).

Dia menambahkan untuk pendamping Ganjar belum terlihat karena sosok terbaik dari koalisi itu masih dicari.

Baca Juga :  Ganjar-Sandiaga Atau Ganjar-Ridwan Kamil, Pilih Mana?

“Belum menemukan sosok yang tepat untuk menjadi cawapres,” jelasnya.

Menurut Hari, artinya figur cawapres juga bisa menjadi penentu dominasi dalam sebuah koalisi.

Baca Juga :  Jokowi Disebut Telah Beri Restu Erick Thohir untuk Maju di Pilpres 2024

Hal itu pastinya agar pasangan yang didorong bisa merajut akar rumput saat Pilpres 2024.

“Selain itu dibutuhkan kematangan dan kepiawaian tinggi dari masing-masing koalisi Pilpres 2024,” tutur dia. (DI/GENPI)

Berita Terkait

DPW NasDem Kepri Kumpulkan DPD se-Kepri: Soliditas Kader Jadi Fokus Utama
Dukungan untuk Rocky Marciano Bawole Pimpin Kembali DPW PKB Kepri Terus Mengalir
Kuda Hitam dari Dalam Rumah: Muhammad Nur dan Arah Baru NasDem Batam
KPU Siapkan Usulan Desain Baru Pemilu Terpisah
Raja Hery Mokhrizal Kembali Nahkodai Hanura Batam, Janji Bangun Kekuatan dari Akar Rumput
Survei Poltracking: Kepercayaan Publik terhadap Pemerintahan Prabowo–Gibran Capai 81 Persen
Pemerintah Persilakan DPR Bahas Draf RUU Perampasan Aset
Ini Alasan Revisi UU Nomor 8 Tahun 2019 tentang Penyelenggaran Ibadah Haji dan Umrah

Berita Terkait

Sabtu, 6 Desember 2025 - 15:39 WIB

DPW NasDem Kepri Kumpulkan DPD se-Kepri: Soliditas Kader Jadi Fokus Utama

Kamis, 20 November 2025 - 12:39 WIB

Dukungan untuk Rocky Marciano Bawole Pimpin Kembali DPW PKB Kepri Terus Mengalir

Kamis, 13 November 2025 - 10:49 WIB

Kuda Hitam dari Dalam Rumah: Muhammad Nur dan Arah Baru NasDem Batam

Senin, 10 November 2025 - 07:04 WIB

KPU Siapkan Usulan Desain Baru Pemilu Terpisah

Jumat, 31 Oktober 2025 - 08:28 WIB

Raja Hery Mokhrizal Kembali Nahkodai Hanura Batam, Janji Bangun Kekuatan dari Akar Rumput

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB