Bakamla Akan Bangun 60 Unit Rumah Susun di Batam

- Admin

Minggu, 14 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Kantor Keamanan Laut (Kamla) Zona Maritim Barat, Laksma Bakamla Hadi Pranoto (kelima dari kiri) berfoto bersama seusai peletakan batu pertama pembangunan rumah susun di Pulau Setokok, Barelang, Kota Batam, Kepulauan Riau, Sabtu, 13 Agustus 2022. Foto: BERITASATU

Kepala Kantor Keamanan Laut (Kamla) Zona Maritim Barat, Laksma Bakamla Hadi Pranoto (kelima dari kiri) berfoto bersama seusai peletakan batu pertama pembangunan rumah susun di Pulau Setokok, Barelang, Kota Batam, Kepulauan Riau, Sabtu, 13 Agustus 2022. Foto: BERITASATU

INIKEPRI.COM – Badan Keamanan Laut (Bakamla) akan bangun 60 unit rumah susun bagi personel yang berdinas di Batam.

Hal itu ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Kepala Kantor Kamla Zona Maritim Barat Laksma Bakamla Hadi Pranoto di Pulau Setokok, Barelang, Kota Batam, Kepulauan Riau, Sabtu (13/8/2022).

Baca Juga :  Bakamla Tangkap Kapal Tanker Penyelundup 90 Ton BBM Ilegal

Turut hadir dalam kegiatan peletakan batu pertama itu Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad, Ketua DPRD Kota Batam Nuryanto, Kasatker Penyedian Perumahan Provinsi Kepri Andy, serta jajaran Forkopimda Kota Batam.

Baca Juga :  Pimpin Rakor Pemutakhiran Data Kependudukan, Li Claudia: Data Akurat Bantuan Tepat

BACA JUGA:

Bakamla RI Resmikan Pusat Pelatihan Maritim VBSS di Batam

“Hari ini kita bersama-sama menjadi saksi sejarah pembangunan awal rumah susun Bakamla. Tujuan dibangunnya rumah susun ini agar dapat bermanfaat bagi pengembangan kantor Kamla Zona Maritim Barat,” ujar Laksma Hadi Pranoto, dilansir dari BERITASATU.

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru