INIKEPRI.COM – Apa makanan khas Batam yang bisa dijadikan oleh-oleh? Ini pasti menjadi pertanyaan banyak orang saat berkunjung atau singgah ke kota Batam.
Kota Batam selain dikenal dengan surganya barang murah, juga memiliki banyak keragaman makanan yang lezat.
Makanan yang lezat ini, sangat layak anda jadikan oleh-oleh agar orang tersayang di rumah anda, dapat juga merasakan kekhasan kuliner kota Batam.
Makanan khas Batam yang dapat dijadikan oleh-oleh ini harganya juga lumayan terjangkau.
Lantas, apa saja makanan khas kota Batam yang bisa dijadikan oleh-oleh?
Berikut rekomendasi oleh-oleh makanan khas Batam yang dapat anda jadikan referensi!
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya

















