Pemprov Kepri Kerjakan Tiga Ruas Jalan di Kota Batam Tahun 2023

- Admin

Senin, 27 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Flayer Pembanguan Jalan tahun 2023 di Kota Batam. Foto: Diskominfo Kepri

Flayer Pembanguan Jalan tahun 2023 di Kota Batam. Foto: Diskominfo Kepri

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau di tahun 2023 ini akan mengerjakan peningkatan jalan di tiga ruas jalan di kota Batam. Peningkatan jalan tersebut adalah upaya Pemprov Kepri untuk kemudahan mobilitas masyarakat dan pemerataan pembangunan di Provinsi Kepri.

Gubenur Kepri H. Ansar Ahmad mengatakan sudah menjadi kewajiban dari Pemerintah Provinsi Kepri untuk memperhatikan pembangunan di seluruh daerah di Kepri, termasuk di kota Batam.

“Untuk kota Batam tahun ini kita ada anggarkan peningkatan jalan di tiga ruas, jadi seluruh kabupaten dan kota memang kita berikan porsi pembangunan termasuklah kota Batam,” kata Gubernur Ansar usai Safari Ramadhan di Masjid Jami’ Baloi Center, Batam, Minggu 26 Maret 2023.

Baca Juga :  Beri Rasa Aman Kepada Masyarakat, Amsakar-Li Claudia Tinjau Arus Mudik di Pelabuhan dan Bandara

BACA JUGA :

Ansar Ahmad dan Gubernur se-Indonesia Bacakan Ikrar Komitmen Anti Korupsi Kepala Daerah

Tiga ruas jalan yang akan diperbaiki Pemerintah Provinsi Kepri di tahun 2023 ini adalah Peningkatan Jalan Muka Kuning – Tanjung Piayu dengan nilai anggaran Rp3 miliar, Peningkatan Jalan Akses Kampung Mergung Kampung Tua di Tanjung Memban Kelurahan Batu Besar dengan anggaran Rp3 miliar, dan peningkatan jalan menuju sekolah di Tiban Indah dengan anggaran Rp1 miliar.

Baca Juga :  Ansar Lantik Hasan Jadi Pj Wali Kota Tanjungpinang

Seluruh paket pengerjaan jalan tersebut saat ini tengah dalam proses lelang dan akan segera dikerjakan sehingga manfaatnya bisa dirasakan masyarakat kota Batam.

Gubenur Ansar sekaligus menegaskan bahwa dirinya selaku kepala daerah tidak pernah menganaktirikan suatu daerah tertentu di Provinsi Kepri. Baginya amanah sebagai Gubernur Kepri adalah jabatan yang harus dikerjakan dengan memperhatikan seluruh kabupaten dan kota di Provinsi Kepri.

Baca Juga :  Rudi Ingatkan Pentingnya Penerapan Prokes Saat Buka Upacara Pemusatan dan Pelatihan Calon Paskibraka 2021

BACA JUGA :

Ansar Terima Penghargaan dari Jokowi, Kepri Jadi yang Terbaik Tangani Pandemi COVID-19 di Wilayah Sumatera

“Untuk kawasan-kawasan pemukiman kita akan bantu melalui pokir kawan-kawan di DPRD, karena kemampuan kita gak cukup masuk sampai kesitu, jadi semua daerah kita perhatikan, kita juga sedang menggesa pembangunan di kabupaten lain seperti Lingga, Natuna, dan Kepulauan Anambas,” kata Gubernur Ansar. (RBP)

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB