Dukung Kegiatan Positif Pemuda, Lurah Pulau Terung Serahkan Bantuan Perlengkapan Olahraga

- Admin

Minggu, 19 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mendukung kegiatan positif pemuda, Lurah Pulau Terung Kacamatan Belakangpadang, Nurhasanah, didampingi ketua LPM setempat, Ishak bin Jafar menyerahkan bantuan berupa perlengkapan olahraga ke pemuda di Pulau tersebut, Minggu (19/1/2025). Foto: INIKEPRI.COM

Mendukung kegiatan positif pemuda, Lurah Pulau Terung Kacamatan Belakangpadang, Nurhasanah, didampingi ketua LPM setempat, Ishak bin Jafar menyerahkan bantuan berupa perlengkapan olahraga ke pemuda di Pulau tersebut, Minggu (19/1/2025). Foto: INIKEPRI.COM

INIKEPRI.COM – Mendukung kegiatan positif pemuda, Lurah Pulau Terung Kacamatan Belakangpadang, Nurhasanah, didampingi ketua LPM setempat, Ishak bin Jafar menyerahkan bantuan berupa perlengkapan olahraga ke pemuda di Pulau tersebut, Minggu (19/1/2025).

Perlengkapan olahraga yang terdiri dari bola voly beserta netnya, bola kaki dan seragam sepakbola itu diterima oleh salah satu ketua pemuda di Pulau Terung.

Baca Juga :  Wakabinda Kepri Cabut Laporan Terhadap RD Paschal

Nurhasanah, dalam keterangannya, bantuan ini diharapkan dapat mendorong kegiatan olahraga masyarakat sehingga bisa melaksanakan pola hidup sehat.

“Selain itu, kami berharap pemuda di kelurahan Pulau Terung dapat berkegiatan positif. Dan juga semoga nantinya, akan lahir atlet yang bisa membawa harum Pulau Terung,” kata dia.

Ia ingin para pemuda di Kelurahan Pulau Terung untuk lebih aktif dalam berolahraga ketimbang menghabiskan wantu untuk kegiatan yang kurang bermanfaat.

Baca Juga :  Menuju Muswil KKSS Kepri, Akhmad Rosano Digadang-gadang Akan Dapatkan Rekomendasi BPD Batam

“Pemuda ini adalah generasi yang harus kita rangkul ke depannya. Saya sangat senang, di bidang olahraga mereka sangat semangat tentunya sebagai pemerintah harus hadir memfasilitasi apa yang mereka butuhkan,” tegasnya.

Sementara itu, perwakilan tokoh pemuda yang menerima perlengkapan olahraga tersebut, mengapresiasi atas kepedulian dari perangkat kelurahan Pulau Terung.

Baca Juga :  Silaturahmi dengan Warga Taman Raya, Amsakar: Kontribusi Positif Masyarakat Bawa Batam Semakin Hebat

“Ini merupakan bentuk perhatian pemerintah kepada pemuda. Tentu ini akan memotivasi kami untuk berlatih olahraga khususnya bola voly dan sepakbola. Agar nantinya masyarakat Batam tahu bahwasanya anak hinterland dikenal cakap pada kedua olahraga ini,” kata dia.

Penulis : DI

Editor : IZ

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB