Cek Fakta : Kode Rahasia Agar Menghemat Pemakaian Listrik

- Admin

Sabtu, 25 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Beredar kabar sebuah artikel, yang berjudul “Kode Rahasia yang Bisa Bikin Token Listrik Anda Lebih Hemat”.

Pencarian di google, banyak website yang membuat artikel ini.

Artikel ini juga banyak dibagikan ke media sosial.

Baca Juga :  Hoaks! Menteri Agama Yaqut Diusir dari Riau

Penelusuran Fakta

Penelusuran dilakukan oleh tim cekfakta inikepri.com.

General Manager PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya, M Ikhsan Asaad mengatakan kabar itu tidak benar.

Menurutnya, kode-kode tersebut bukan untuk menghemat tagihan listrik pelanggan.

Namun hanya untuk mengetahui jumlah tegangan listrik hingga kwh yang digunakan pelanggan.

Baca Juga :  Cek Fakta : 460.000 TNI-Polri di Papua Positif Covid-19

“Kode-kode yang diberikan bukan untuk menghemat, tapi hanya sekedar informasi misal mengetahui tegangan listrik, kwh yang digunakan, dan lain-lain,” kata Ikhsan, dilansir dari Liputan6.com.

Baca Juga :  Cek Fakta : Bekerja Dari Rumah Terkunci - Internet 50 GB Gratis

Kesimpulan

Kabar tentang kode rahasia yang bisa membuat tagihan listrik hemat ternyata tidak benar. Hal ini dibantah General Manager PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya, M Ikhsan Asaad.

Menurut Ikhsan kode-kode tersebut bukan untuk menghemat tagihan listrik pelanggan.

Berita Terkait

CEK FAKTA: Presiden Prabowo Liburkan Sekolah 45 Hari Saat Puasa Ramadhan, Benarkah?
Bijak Sikapi “No Viral, No Justice”: Berita Viral belum Tentu Benar
Waspadai Hoaks tentang Brigade Pangan di Media Sosial
1 Desember, Ditjen Imigrasi Terapkan Penerbitan E-Paspor 100 Persen
Judi Online Menambah Kemiskinan Baru, Literasi Digital Jadi Kunci Pemberantasannya
Pendaftaran Seleksi PPIH 2025 Dibuka: Inilah Cara Daftar dan Persyaratannya
Setyo Budiyanto Ketua KPK yang Baru
Menkominfo Ingatkan Masyarakat Hindari Disinformasi selama Pilkada 2024
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 08:02 WIB

CEK FAKTA: Presiden Prabowo Liburkan Sekolah 45 Hari Saat Puasa Ramadhan, Benarkah?

Selasa, 7 Januari 2025 - 08:00 WIB

Bijak Sikapi “No Viral, No Justice”: Berita Viral belum Tentu Benar

Minggu, 29 Desember 2024 - 11:21 WIB

Waspadai Hoaks tentang Brigade Pangan di Media Sosial

Senin, 2 Desember 2024 - 08:07 WIB

1 Desember, Ditjen Imigrasi Terapkan Penerbitan E-Paspor 100 Persen

Jumat, 29 November 2024 - 10:02 WIB

Judi Online Menambah Kemiskinan Baru, Literasi Digital Jadi Kunci Pemberantasannya

Berita Terbaru