Manfaatkan WFH, Facebook Luncurkan Fitur Video Call Hingga 50 Orang

- Admin

Sabtu, 2 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Semenjak adanya penyebaran virus corona atau COVID-19 di berbagai negara maka ada juga imbauan bagi para pekerja untuk bekerja di rumah.

Semenjak itu banyak sekali perusahaan yang menggunakan aplikasi video call seperti google hangout, skype dan zoom .

Kebutuhan fitur video call yang bisa melakukan video conference call lebih dari 10 orang menjadi sangat penting demi menjaga stabilitas workflow.

Baca Juga :  Facebook Berubah Nama Jadi Horizon?

Terutama untuk urusan komunikasi antar sesama rekan kerja dan klien di perusahaan-perusahaan yang sedang mewajibkan karyawannya untuk kerja dari rumah.

Hal itulah yang membuat Facebook sebagai salah satu aplikasi paling banyak digunakan meluncurkan fitur video call.

Aplikasi buatan Facebook ini bernama Messenger Rooms.

Baca Juga :  FB, Ig dan WhatsApp Lolos dari Jerat Blokir Kominfo

Dengan fitur baru dari facebook ini, pengguna bisa membuat video chat room yang bisa mengajak hingga 50 orang untuk bergabung dengan video group call si pengguna.

Diluncurkan secara resmi pada tanggal 24 April 2020, fitur baru video group call ini juga tidak memiliki time limit dan siapa saja bisa bergabung kedalam video group call Facebook Messenger walaupun tidak memiliki akun facebook sebelumnya.

Baca Juga :  Bikin Kantong Jebol! Segini Harga Samsung Galaxy S23

Cara Membuat Video Group Call di Facebook Messenger Rooms:

1. Download aplikasi Messenger

2. Buka aplikasi Messenger.

3. Ketuk tab people di kanan bawah layar.

4. Ketuk create room, dan pilih orang yang ingin Anda gabung.

Berita Terkait

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2
Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak
WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara
Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium
Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide
Rumor iPhone Air 2 Menguat: Kamera Belakang Ganda dan Harga Lebih Terjangkau
4 Trik Jitu Lihat Status WhatsApp Tanpa Ketahuan
Platform X Bayar Denda Hampir Rp80 Juta atas Keterlambatan Moderasi Konten Pornografi
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:26 WIB

Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Indonesia Negara Pertama di Dunia Blokir Grok demi Lindungi Perempuan dan Anak

Jumat, 9 Januari 2026 - 09:58 WIB

WhatsApp Hadirkan Fitur Baru di Obrolan Grup, Dari Tag Anggota hingga Pengingat Acara

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:28 WIB

Honor Power 2 Debut Awal 2026, Usung Baterai Jumbo dan Desain Premium

Selasa, 23 Desember 2025 - 08:21 WIB

Samsung Galaxy Z Fold 8 Dirumorkan Tingkatkan Kamera Telefoto dan Ultrawide

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB