Legenda Barcelona, Xavi Positif Covid-19

- Admin

Sabtu, 25 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Doha, inikepri.com – Legenda Barcelona, Xavi dinyatakan positif Covid-19. Pelatih Al Sadd itu akan menjalani isolasi mandiri.

Xavi, yang sempat menolak tawaran melatih Barcelona, dinyatakan positif Covid-19 tanpa gejala. Pelatih berusia 40 tahun tak bisa mendampingi tim dan digantikan oleh staf teknik.

Baca Juga :  Dukung Pembinaan Sepak Bola Sejak Dini, bank bjb Gelar Liga Anak Bali 2023

“Hari ini saya tak bisa bergabung dengan tim pasca-dilanjutkannya lagi kompetisi. David Prats akan menggantikan saya sebagai kepala staf teknik,” tulis Xavi di Instagram, dikutip dari Sky Sports, Sabtu 25 Juli 2020.

Baca Juga :  Pesepakbola Jay Idzes Resmi Menjadi WNI

“Beberapa hari lalu, sesuai dengan protokol QSL (Qatar Star League), saya menjalani tes dan dinyatakan positif Covid-19. Saya merasa baik-baik saja, tapi saya akan menjalani isolasi hingga diperbolehkan kembali melatih. Ketika departemen medis mengizinkan, saya sangat ingin kembali ke rutinitas sehari-hari dan bekerja.”

Baca Juga :  Survei Calon Ketum PSSI, Erick Thohir Teratas, Disusul Najwa dan Kaesang

Liga Qatar dilanjutkan kembali Jumat 24 Juli 2020 setelah sebelumnya dihentikan pada Maret lalu karena pandemi Covid-19. Al Sadd, yang saat ini duduk di peringkat tiga, akan menghadapi Al Khor, Sabtu 25 Juli.

Minews.id

Berita Terkait

Masyarakat Yakin Prestasi Olahraga Indonesia Meningkat di Era Prabowo-Gibran
Menpora: Kedatangan Patrick Kluivert Bawa Semangat Baru bagi Sepak Bola Indonesia
Indonesia Sukses Menjadi Juara Umum di Pencak Silat Championship Abu Dhabi 2024
Menpora Dorong Olahraga dan Kegiatan Positif untuk Cegah Pemuda Terjerat Judi Online
Wamenpora Taufik Hidayat Tekankan Pentingnya Perjalanan Panjang dalam Menjadi Atlet
Jokowi Buka PEPARNAS XVII Solo 2024 dengan Semangat Kesetaraan
Penutupan Megah PON XXI Aceh-Sumut 2024: Rayakan Persatuan dalam Kebhinekaan
Jatim Tundukkan Aceh 3-2 di Final Sepak Bola Putra PON XXI
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 31 Januari 2025 - 08:19 WIB

Masyarakat Yakin Prestasi Olahraga Indonesia Meningkat di Era Prabowo-Gibran

Selasa, 14 Januari 2025 - 06:39 WIB

Menpora: Kedatangan Patrick Kluivert Bawa Semangat Baru bagi Sepak Bola Indonesia

Jumat, 27 Desember 2024 - 10:05 WIB

Indonesia Sukses Menjadi Juara Umum di Pencak Silat Championship Abu Dhabi 2024

Rabu, 4 Desember 2024 - 08:03 WIB

Menpora Dorong Olahraga dan Kegiatan Positif untuk Cegah Pemuda Terjerat Judi Online

Senin, 11 November 2024 - 08:24 WIB

Wamenpora Taufik Hidayat Tekankan Pentingnya Perjalanan Panjang dalam Menjadi Atlet

Berita Terbaru