Pertama Kali! Paralayang Mengudara di Batam, Terobosan Lanud Hang Nadim

- Admin

Kamis, 24 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Pangkalan TNI Angkatan Udara (Lanud) Hang Nadim membuat terobosan baru dan kali pertamanya dilaksanakan di Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri), Kamis (24/9/2020).

Hal itu disampaikan langsung oleh Komandan Lanud (Danlanud) Hang Nadim, Letkol Pnb Urip Widodo melalui Kepala Dinas Operasi (Kadisops) Lanud Hang Nadim, Mayor Lek Wardoyo usai menerima kunjungan dari tim Spotdirga dari Markas Besar Angkatan Udara (Mabesau) Jakarta, dalam rangka Sosialisasi Pengawasan dan Evaluasi Potensi Dirgantara dalam bidang Pertahanan Wilayah Dirgantara (Tahwildirga) di wilayah Kota Batam, kemarin, Rabu (23/9).

Baca Juga :  Ini Cara UMKM Dapat BLT Rp 2,4 Juta

“Ya olahraga Paralayang ini, merupakan terobosan baru dari Lanud Hang Nadim. Dan ini kali pertama dilaksanakan di Kota Batam, Kepri,” kata Mayor Lek Wardoyo.

Baca Juga :  Polresta Barelang Terima Supervisi Pengecekan Posko Operasi Mantap Praja 2020

Kata kang Odoy, sapaan akrabnya, pelaksanaan Paralayang dilakukan di Bukit Gendang daerah Sembulang dan Muka Kuning.

“Hari Selasa (22/9) kami sudah uji coba. Nah kemarin (Rabu) pagi, sekira pukul 10.00 WIB, kami uji coba lagi. Itu uji cobanya di daerah Sembulang,” ujar kang Odoy.

Personel Lanud Hang Nadim saat uji coba olahraga Paralayang di Bukit Gendang daerah Sembulang. (ist)

Kang Odoy mengatakan, pada pukul 10.00 WIB, pagi, dirinya bersama anggota Lanud Hang Nadim dan rekan-rekan wartawan berangkat dari Lanud Hang Nadim menuju ke lokasi uji coba Paralayang.

Baca Juga :  Kisah Wakil Wali Kota Batam dan Mereka Yang Terpapar COVID-19 Setelah Divaksin

“Dari Lanud kami bersama rekan-rekan media berangkat menuju ke Taman Wisata Alam Muka Kuning terlebih dahulu, baru ke daerah Sembulang. Kegiatannya sampai sore lah, jam 3an gitu. Tiga kali terjun,” tandasnya. (IS) 

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB