Batam, inikepri.com – Setiap 13 Oktober diperingati sebagai No Bra Day atau Hari Tanpa Bra Sedunia.
Di peringatan Hari Tanpa Bra Sedunia, wanita diajak untuk tidak memakai bra atau di Indonesia disebut Beha selama satu hari.
Hal tersebut sebagai bentuk dukungan kepada para penderita kanker payudara.
Wanita memakai bra untuk melawan gravitasi di area payudara sehingga payudara tidak mudah kendur.
Asal Kata Beha
Di Indonesia, Bra dikenal dengan istilah BH atau Beha.
Baca Juga : Hari Tanpa Bra! No Bra Day Puncaki Trending Twitter
Dikutip dari Wikipedia, rupanya kata Beha berasal dari Bahasa Belanda yang merupakan kependekan dari kata Buste Houder.
Kata tersebut kemudian diserap ke dalam Bahasa Indonesia dan hanya tersisa singkatannya saja. Sebenarnya orang Indonesia juga populer menyebut Beha dengan kata Kutang.
Sementara kata Bra yang mulai menggeser kata ‘Beha’ berasal dari Bahasa Prancis, yakni Brassiere .
Sejarah No Bra Day
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya

















