INIKEPRI.COM – Sahur adalah salah satu bagian penting dari berpuasa, terutama saat bulan Ramadan. Aktivitas ini akan memberikan Anda asupan energi untuk menjalankan ibadah puasa.
Jika anda tidak sahur, tentu saja tubuh akan menjadi lemas, sulit berkonsentrasi, dan efek lainnya.
Agar kuat dalam menjalankan puasa, tentunya nutrisi saat sahur harus diperhatikan.
Dilansir dari laman klikdokter.com, berikut makanan yang disarankan untuk dikonsumsi saat sahur.
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya

















