Polisi yang mendapat laporan itu langsung bergerak cepat hingga berhasil mengamankan dua pelaku yang ada dalam video mesum tersebut.
“Saat ini yang bersangkutan sudah diamankan di Unit PPA Satreskrim untuk penyelidikan lebih lanjut,” kata Kasat Reskrim Polres Tasikmalaya AKP Hario Prasetyo Seno, dikutip dari TribunJabar.id.
Polisi masih mencari motif dan tujuan mereka membuat video tersebut.
“Sampai sekarang motif atau tujuan para pembuat video itu masih belum bisa disimpulkan. Soalnya, kita masih dalami dengan pemeriksaan lebih lanjut,” Kepala Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polreskab Tasikmalaya AKP Hario Prasetyo Seno kepada wartawan di ruang kerjanya, Sabtu.
Pemeran Perempuan Akui Ketagihan Seks
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya

















