EO SAGAPHORIA Tanggapi Soal Tarif Sewa Bazar di Konser DEWA

- Admin

Jumat, 23 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Flyer konser DEWA di Kota Batam. Foto: Istimewa

Flyer konser DEWA di Kota Batam. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – SAGAPHORIA selaku event organizer konser DEWA di Kota Batam akhirnya merespon unggahan facebook sekretaris DPW GARPU Kepri Endang Dwi Socowati, terkait harga stand bazar yang mahal.

Melalui akun facebook yang bernama Agus Ega Indra Jaya menjelaskan, panitia sudah memfasilitasi berupa stand gratis bagi para UMKM yang memiliki keterbatasan dana.

Baca Juga :  Ketua Umum DPP GARPU Pietra Paloh Resmikan Kantor DPW Kepri

“Terimakasih untuk masukannya kak, kami dari EO SAGA ingin mengklarifikasi Untuk UMKM yang memang keterbatasan dana tapi ingin membuka stand pada acara kami sudah kami fasilitasi secara GRATIS namun dalam jumlah yg terbatas sesuai kemampuan kami sebagai penyelenggara,” tulis Agus Ega Indra Jaya di kolom komentar, pada unggahan Endang Dwi Socowati, dikutip Jumat 23 September 2022.

Baca Juga :  Harga Sewa Stand Bazar di Konser DEWA Mencekik Leher

Adapun sewa stand yang dipatok dengan harga Rp 5 juta, jelas dia, adalah harga sewa untuk korporasi.

” Harga yang mungkin kakak dapatkan di angka 5 juta adalah harga sewa stand untuk pedagang menengah, dan korporasi,” penjelasan dia.

Baca Juga :  Wakil Kepala BP Batam Sampaikan Kendala FTZ kepada Presiden Prabowo

Ia pun mengajak para UMKM yang berminat untuk mengisi bazar di konser DEWA pada awal November mendatang.

“Kalau memang ada teman-teman UMKM yg mau bergabung bisa kontak kami di Official IG @Sagaphoria. Terimakasih untuk atensinya kak salam Sagaphoria,” tutup dia. (MIZ)

Berita Terkait

Perbaiki Kualitas Kearsipan, BP Batam Gelar Pengawasan Internal
Pemko Batam Fasilitasi Pemberian Pinjaman Tanpa Bunga Bagi Pelaku Usaha Mikro Tanpa Agunan
RUPS BRK, Cen Sui Lan: Deviden Rp6 Miliar untuk Kesejahteraan Masyarakat Natuna
BP Batam Sambut Baik Ekspansi Bisnis Evergreen di KPBPB Batam
BP Batam Matangkan Renja 2026: Strategi Kota Maju dan Kompetitif
Dukung Kelancaran Embarkasi, BP Batam Periksa Kesiapan Asrama Haji
Natalis Zega Resmi Laporkan Anggota DPRD Batam Mangihut Rajaguguk ke Polisi
Yusril Koto Diamankan Polisi, Ini Kasusnya

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 19:40 WIB

Perbaiki Kualitas Kearsipan, BP Batam Gelar Pengawasan Internal

Selasa, 29 April 2025 - 13:02 WIB

Pemko Batam Fasilitasi Pemberian Pinjaman Tanpa Bunga Bagi Pelaku Usaha Mikro Tanpa Agunan

Selasa, 29 April 2025 - 12:06 WIB

RUPS BRK, Cen Sui Lan: Deviden Rp6 Miliar untuk Kesejahteraan Masyarakat Natuna

Selasa, 29 April 2025 - 11:12 WIB

BP Batam Sambut Baik Ekspansi Bisnis Evergreen di KPBPB Batam

Selasa, 29 April 2025 - 10:37 WIB

Dukung Kelancaran Embarkasi, BP Batam Periksa Kesiapan Asrama Haji

Berita Terbaru