Tidur Kurang dari 5 Jam, Awas Terkena Penyakit Kronis

- Admin

Jumat, 25 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: THINKSTOCK

Ilustrasi. Foto: THINKSTOCK

Agar dapat mengurangi resiko penyakit kronis, Sabia menyarankan setiap orang tidur 7-8 jam setiap malam.

Hal ini sudah disampaikan dalam penelitian-penelitian yang dilakukan sebelumnyaa.

Selain demi menjaga kesehatan, juga baik untuk mentalitas. Karena dengan tidur yang cukup, aktivitas keseharian terasa lebih bertenaga.

Baca Juga :  Vape Dapat Sebabkan Kanker Paru, Benarkah?

Tapi tidur yang cukup waktu juga harus berkualitas. Tidur berkualitas yaitu dalam keadaan tubuh yang bersih. Begitu juga dengan kamar dan kasur yang bersih dan nyaman.

Baca Juga :  Pakar IPB: Jenis Makanan Ini Cegah Covid-19

Karena banyak peneliti menemukan fakta orang sulit tidur ketika tubuh dan tempat tidurnya tidak bersih.

Baca Juga :  Satu Kasus Cacar Monyet Tercatat di Dinkes Kepri

Untuk para penderita insomnia, sebaiknya mulai menata kondisi kamar lalu memaksa untuk berhenti beraktivitas dan berpikir ketika sudah larut. Sehingga tubuh Anda dapat memenuhi haknya untuk tidur. (RP)

Berita Terkait

Ingin Bakar Lemak? Jalan Kaki Ternyata Bisa Lebih Unggul dari Lari
Relate Banget! Ini Tanda-Tanda Halus Anda Mulai Menua
Inilah 4 Hormon Bahagia di Otak dan Cara Sederhana Memicunya
Cegah Penyakit Sejak Dini, Begini Cara Skrining Kesehatan BPJS Secara Online
Rahasia Superfood Buah Kiwi, Sahabat Sehat dan Cantik untuk Wanita
Suka Makan Durian? Ini Alasan Kolesterol Bisa Ikut Naik
Tak Takut Maag, Ini Makanan Penambah Darah yang Ramah Lambung
Manfaat Mandi Subuh, Dari Daya Tahan Tubuh hingga Kesehatan Mental

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:47 WIB

Ingin Bakar Lemak? Jalan Kaki Ternyata Bisa Lebih Unggul dari Lari

Senin, 12 Januari 2026 - 08:03 WIB

Relate Banget! Ini Tanda-Tanda Halus Anda Mulai Menua

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:29 WIB

Inilah 4 Hormon Bahagia di Otak dan Cara Sederhana Memicunya

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:56 WIB

Cegah Penyakit Sejak Dini, Begini Cara Skrining Kesehatan BPJS Secara Online

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:06 WIB

Rahasia Superfood Buah Kiwi, Sahabat Sehat dan Cantik untuk Wanita

Berita Terbaru