DPC PPKHI Batam Harap Wakabinda dan Romo Paschal Bisa Berdamai

- Admin

Jumat, 10 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DPC PPKHI Kota Batam berharap persoalan yang menyangkut Wakil Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Wakabinda) Kepulauan Riau, Bambang Panji Prianggodo dan Ketua Komisi Perdamaian Pastoral Migran (KPPMP), Chrisanctus Paschalis Saturnus atau yang dikenal dengan Romo Paschal dapat diselesaikan secara kekeluargaan. Foto: DPC PPKHI Kota Batam

DPC PPKHI Kota Batam berharap persoalan yang menyangkut Wakil Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Wakabinda) Kepulauan Riau, Bambang Panji Prianggodo dan Ketua Komisi Perdamaian Pastoral Migran (KPPMP), Chrisanctus Paschalis Saturnus atau yang dikenal dengan Romo Paschal dapat diselesaikan secara kekeluargaan. Foto: DPC PPKHI Kota Batam

INIKEPRI.COM – DPC PPKHI (Dewan Pimpinan Cabang Perkumpulan Pengacara dan Konsultan Hukum Indonesia) Kota Batam menyikapi atas laporan Wakil Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Wakabinda) Kepulauan Riau, Bambang Panji Prianggodo terhadap Ketua Komisi Perdamaian Pastoral Migran (KPPMP), Chrisanctus Paschalis Saturnus atau yang dikenal dengan Romo Paschal.

Yuhermanto SH, Ketua DPC PPKHI Kota Batam, Jumat 10 Februari 2023, menyebut, pada prinsipnya organisasi yang ia pimpin sangat mendukung pemberantasan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) dan berharap kedua pihak yang tengah “berseteru” ini dapat untuk saling menahan diri.

Baca Juga :  Safari Ramadan Pertama, Ini Cerita Amsakar Saat Terpapar COVID-19

“Yang pertama, kami DPC PPKHI Kota Batam sangat mendukung pemberantasan TPPO di wilayah Kepri khususnya Kota Batam. Atas hal itu, DPC PPKHI BATAM sangat berharap Wakabinda Kepri dan Romo Paschal selaku pejabat dan tokoh publik serta pihak lainnya yang terkait dapat bersinergi memberantas TPPO di Kepri yang merupakan jalur keluar masuk ke beberapa negara ini,” ujar Yuhermanto SH.

Baca Juga :  Jelang Iduladha, Yuk Belanja Hemat di Pasar Murah Pemko Batam
Ketua DPC PPKHI Kota Batam Yuhermanto SH. Foto: DPC PPKHI Kota Batam

DPC PPKHI Kota Batam, sambung Yuhermanto, juga sangat menyayangkan terkait laporan yang dilakukan Wakabinda Kepulauan Riau, Bambang Panji Prianggodo ke Polda Kepri pada Senin 7 Februari 2023 lalu.

“Meski kami belum tahu dengan jelas yang terjadi antara keduanya, DPC PPKHI Batam sangat menyayangkan adanya laporan polisi oleh Wakabinda Kepri terhadap Romo Paschal. Karena ini menyangkut ‘orang besar’ di Kepri,” jelas dia lagi.

Baca Juga :  Lurah & Warga Tanjung Sari Bergerak Cepat, Tebang Pohon Rawan Tumbang Demi Keselamatan Bersama

BACA JUGA :

Merasa Difitnah, Wakabinda Laporkan Tokoh Rohaniwan RP ke Polisi

Ia kemudian menyampaikan harapannya, agar persoalan ini dapat diselesaikan secara kekeluargaan.

“Harapan kami atas nama DPC PPKHI Kota Batam, bapak Wakabinda Kepri sekiranya dapat mencabut laporan di Polda Kepri dan berharap masalah diselesaikan secara kekeluargaan,” tutup dia.

Wakabinda Laporkan Romo Paschal

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB