INIKEPRI.COM – Untuk membantu keluarga miskin, pemerintah Indonesia menyediakan program bantuan sosial yang dinamakan Program PKH (Program Keluarga Harapan)
Keluarga miskin di Indonesia melalui program PKH ini dapat menerima bantuan finansial dan non-finansial untuk memenuhi kebutuhan dasar mereka.
Akan tetapi, untuk bisa mendapatkan bantuan ini, keluarga miskin perlu mendaftar terlebih dahulu.
BACA JUGA :
Wajib Tahu dan Jangan Keliru! Ini Daftar Harta yang Harus Dilaporkan dalam SPT
Untuk mendaftarkan diri ke program PKH dapat dilakukan secara online. Tentu saja, ini lebih efisien dan mudah.
Meski begitu, mungkin banyak dari Anda yang masih belum tahu bagaimana cara mendaftar PKH secara online.
Untuk itu, INIKEPRI.COM merangkum cara mendaftar ke program PKH. Berikut caranya:
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya

















