IPA Embung Serbaguna Sedanau Segera Layani 400 Rumah, Dibangun Lewat Aspirasi Cen Sui Lan

- Admin

Rabu, 24 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri Cen Sui Lan meninjau langsung pembangunan Instalasi Pengolahan Air (IPA) embung serbaguna Sedanau di Kabupaten Natuna, pada saat kunjungan kerja reses, pekan lalu. Foto: Istimewa

Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri Cen Sui Lan meninjau langsung pembangunan Instalasi Pengolahan Air (IPA) embung serbaguna Sedanau di Kabupaten Natuna, pada saat kunjungan kerja reses, pekan lalu. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Golkar Dapil Kepri Cen Sui Lan meninjau langsung pembangunan Instalasi Pengolahan Air (IPA) embung serbaguna Sedanau di Kabupaten Natuna, pada saat kunjungan kerja reses, pekan lalu.

Cen Sui Lan menyebutkan, IPA embung serbaguna di Sedanau yang dibangun dengan anggaran Rp20 miliar dari aspirasinya tahun 2023 itu ditarget selesai sekitar April 2024 nanti, dan segera melayani 400-an rumah warga.

“Nanti April 2024, selesai pengerjaannya,” sebut Cen Sui Lan.

Baca Juga :  Marzuki Tegaskan Gerindra Satu Komando Menangkan Pasangan CERMIN dan SAYANG

Pada saat peninjauan pembangunan Instalasi Pengolahan Air embung serbaguna Sedanau tersebut, Cen Sui Lan didampingi Rudy Syafrudin KasatKer BP2W Kepri Ditjen Cipta Karya Kementerian PUPR.

BACA JUGA:

Karya Cen Sui Lan Bikin Jalan Natuna Jadi Mulus, Sinergi dengan BPJN PUPR Kepri

Jalan Pantai Desa Sededap Natuna Diresmikan Cen Sui Lan, Hadirkan Keadilan untuk Pulau Terdepan NKRI

Pada saat peresmian pembagunan IPA embung serbaguna Sedanau nanti, bakal diadakan pesta rakyat sebagai bentuk syukuran, atas program yang sangat vital guna memenuhi kebutuhan dasar air bersih itu. Cen Sui Lan mengusulkan dilakukan penyembelihan sapi atau kerbau, saat pesta rakyat peresmian IPA embung tersebut.
Permintaan tersebut langsung disampaikan Cen Sui Lan kepada Rudy Syafrudin KasatKer BP2W Kepri Ditjen Cipta Karya Kementerian PUPR di hadapan Khaidir Camat Bunguran Barat, Natuna dan kontraktor pelaksana proyek tersebut.

Baca Juga :  Tiga Anggota DPRD Kepri Dapil Natuna-Anambas, Sambut Pembebasan Hadi Candra

“Rakyat harus dibuatkan acara pestanya, ya Pak Rudy,” ujar Cen Sui Lan kepada KasatKer BP2W Kepri saat itu.

Baca Juga :  Meriahnya Imlek di Kampung Moderasi Beragama Kelurahan Sedanau: Perayaan Penuh Kehangatan dan Toleransi

Cen Sui Lan yang juga sebagai Ketua Dewan Pembina Persatuan Islam Tionghoa Indonesia (PITI) Provinsi Kepri itu menjelaskan, dengan selesainya IPA ini sekaligus bisa melayani 400-an sambungan rumah (SR) air bersih, untuk masyarakat Sedanau.

“Alhamdulillah setelah ditinjau ini, progres penyelesaiannya semakin cepat. Sehingga rumah masyarakat segera dilayani air bersih,” harap Cen Sui Lan Penasehat IKAL Lemhannas Provinsi Kepri ini. (RP)

Berita Terkait

Meriahnya Imlek di Kampung Moderasi Beragama Kelurahan Sedanau: Perayaan Penuh Kehangatan dan Toleransi
Daeng Ganda Bawa Aspirasi Natuna ke Ketua Komisi 2 DPR RI: Minta Kurang Bayar DBH Disalurkan
KPU Natuna Tetapkan Cermin Sebagai Pemenang Pilkada 2024, Ini Harapan Cen Sui Lan
Esok, KPU Natuna Akan Tetapkan Cen Sui Lan-Jarmin sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
Buah Perjuangan Cen Sui Lan Bikin Infrastruktur ‘Bedelau’ di Kecamatan Bunguran Utara
Pasangan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Natuna Gelar Silaturrahim dengan Pemilihnya
Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Natuna Kunjungi Masyarakat Kelarik dan Segeram
Kalahkan Petahana, Cen Sui Lan Bupati Perempuan Pertama di Natuna

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:24 WIB

Meriahnya Imlek di Kampung Moderasi Beragama Kelurahan Sedanau: Perayaan Penuh Kehangatan dan Toleransi

Selasa, 21 Januari 2025 - 07:53 WIB

Daeng Ganda Bawa Aspirasi Natuna ke Ketua Komisi 2 DPR RI: Minta Kurang Bayar DBH Disalurkan

Kamis, 9 Januari 2025 - 16:32 WIB

KPU Natuna Tetapkan Cermin Sebagai Pemenang Pilkada 2024, Ini Harapan Cen Sui Lan

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:03 WIB

Esok, KPU Natuna Akan Tetapkan Cen Sui Lan-Jarmin sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030

Minggu, 5 Januari 2025 - 15:34 WIB

Buah Perjuangan Cen Sui Lan Bikin Infrastruktur ‘Bedelau’ di Kecamatan Bunguran Utara

Berita Terbaru