Polres Bintan Panen Raya Sayur Hidroponik, Dukung Ketahanan Pangan

- Admin

Selasa, 29 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepolisian Resor Bintan menggelar panen raya sayur mayur hidroponik di lahan Polres Bintan yang berlokasi di dalam Mako Polres Bintan, Selasa (29/4/2025). Foto: INIKEPRI.COM

Kepolisian Resor Bintan menggelar panen raya sayur mayur hidroponik di lahan Polres Bintan yang berlokasi di dalam Mako Polres Bintan, Selasa (29/4/2025). Foto: INIKEPRI.COM

INIKEPRI.COM – Kepolisian Resor Bintan menggelar panen raya sayur mayur hidroponik di lahan Polres Bintan yang berlokasi di dalam Mako Polres Bintan, Selasa (29/4/2025).

Kegiatan ini merupakan bentuk dukungan terhadap Program Asta Cita Presiden RI Prabowo Subianto dalam bidang ketahanan pangan.

Baca Juga :  Buaya Sepanjang 1 Meter Terjerat Pancing di Bintan

Kapolres Bintan AKBP Yunita Stevani, S.I.K., M.Si. menyampaikan bahwa panen raya tahap 2 ini adalah wujud nyata dukungan Polri terhadap program pemerintah ketahanan pangan dalam pemanfaatan lahan bergizi.

Baca Juga :  Tim Operasi Zebra Seligi 2023 Polres Bintan Sosialisasikan Keselamatan Berlalulintas Kepada Pelajar

“Panen raya ini merupakan wujud komitmen Polres Bintan dalam mendukung program ketahanan pangan yang menjadi salah satu dari 17 program prioritas pemerintah Prabowo-Gibran,” ujar dia.

Baca Juga :  Upacara Penyerahan Tugas dan Tanggungjawab Wakapolres Bintan kepada Kapolres Bintan

Lebih lanjut, Kapolres Bintan menekankan agar mengoptimalkan pemanfaatan lahan yang ada untuk menanam tanaman produktif.

“Hal ini diharapkan dapat meningkatkan produksi pangan nasional serta memperkuat ketahanan pangan di Kabupaten Bintan,” tutup dia.

Penulis : DI

Editor : IZ

Berita Terkait

11 Perusahaan Gelar Konsultasi Publik Pengelolaan Sedimentasi Laut di Bintan Pesisir
Ribuan Manusia Padati Jalan Sehat Kerukunan HAB ke-80 Kemenag di Bintan
Polres Bintan Gagalkan Dugaan Pengiriman 9 CPMI Nonprosedural ke Malaysia Lewat Jalur Laut
Kakan Kemenag Bintan Buka MUSDAGAB VI Hidayatullah se-Kepulauan Riau
Menpar RI Tetapkan Treasure Bay Bintan sebagai Daya Tarik Wisata Terbaik Nasional
ITTU PET Perkuat Kepedulian Sosial–Lingkungan Lewat Program KolaboraSEA Energy
Dinas Perkim Kepri Telah Rampungkan 80 Persen Pembangunan RTLH di Kabupaten Bintan
Bintan Marathon 2025 Perkuat Citra Kepri sebagai Destinasi Sport Tourism Kelas Dunia

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:29 WIB

11 Perusahaan Gelar Konsultasi Publik Pengelolaan Sedimentasi Laut di Bintan Pesisir

Minggu, 11 Januari 2026 - 10:26 WIB

Ribuan Manusia Padati Jalan Sehat Kerukunan HAB ke-80 Kemenag di Bintan

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:04 WIB

Polres Bintan Gagalkan Dugaan Pengiriman 9 CPMI Nonprosedural ke Malaysia Lewat Jalur Laut

Selasa, 30 Desember 2025 - 09:00 WIB

Kakan Kemenag Bintan Buka MUSDAGAB VI Hidayatullah se-Kepulauan Riau

Senin, 8 Desember 2025 - 07:26 WIB

Menpar RI Tetapkan Treasure Bay Bintan sebagai Daya Tarik Wisata Terbaik Nasional

Berita Terbaru