C telah menjadi korban pemerkosaan hingga melahirkan tiga kali. Putra pertamanya tak diketahui secara jelas, siapa ayah kandungnya. Sementara putra kedua ibu C, dari hasil dihamili oleh ayah kandungnya.
Belum lama ini C melahirkan lagi putra kecilnya. Ia telah dihamili oleh adik kandungnya sendiri. Peristiwa kelam itu yang membuat kejiwaan C kini sedikit terganggu.
“Jadi statusnya ibu ini belum menikah. Yang pertama dilakukan enggak ketahuan asal-usulnya. Yang kedua sama bapaknya, yang ketiga sama adik kandungnya ini,” jelas Kepala Dusun.
“Ibunya juga enggak sanggup kerja,” tukas Wati.
Sudah Dilaporkan ke Dinas

















